Namun apa respon dari kubu Los Blancos? Ternyata saat itu bakat muda Neymar mereka tolak mentah-mentah begitu saja, mereka menyia-nyiakan kesempatan menggaet seorang bintang masa depan.
Cerita menarik tersebut seperti yang diungkapkan oleh El Confidencial dalam artikel Tribalfootball.com. Neymar sesungguhnya di masa lalu sudah sempat berlatih di Valdebebas.
Kejadian itu tepatnya berlangsung ketika Florentino Perez menjabat sebagai Presiden Madrid untuk kali pertamanya, Neymar sempat berlatih di Spanyol untuk mereka dan membicarakan kepindahannya.
Pada tahun 2006 tersebut Neymar menghabiskan waktu selama 2 Minggu, dan Santos berniat menjual Neymar ketika saat itu harganya masih di angka 60 Ribu Euro (sekitar 734 Juta Rupiah).
Lalu sepeninggal Presiden Perez di tahun 2006 tersebut yang mengundurkan diri. Rezim baru pimpinan Ramon Calderon menilai Neymar tidak layak dibeli, dan melewatkan begitu saja tawaran tersebut.
Kini lucunya Madrid malah datang lagi untuk berbisnis dengan Santos, dan tentu saja kali ini sudah berbeda harganya. Setidaknya minimal harga rilisnya adalah 30 Juta Euro (sekitar 680 Miliar Rupiah). (tri/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Wolves 24 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 18:28
-
Prediksi Bayern vs Augsburg 24 Januari 2026
Bundesliga 23 Januari 2026, 18:01
-
Gelandang Timnas Jerman Ini jadi Kandidat Suksesor Casemiro di MU?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:30
-
Baru Lima Bulan Bersama, Alejandro Garnacho Mau Cabut dari Chelsea?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:20
-
Bermodal Main 4 Bek, MU Diprediksi Bakal Tumbangkan Arsenal di Akhir Pekan Ini!
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:12
-
Prediksi Auxerre vs PSG 24 Januari 2026
Liga Eropa Lain 23 Januari 2026, 17:06
-
Manchester United Pilih Pemain Real Madrid Ini Sebagai Penerus Casemiro?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:01
-
Waduh! Jamu MU, Satu Pemain Kunci Arsenal Ini bakal Absen?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:51
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:47
-
Saingi Liverpool, MU Juga Kejar Bintang Tottenham Ini
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:40
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





















KOMENTAR