Ancelotti sejatinya masih terikat kontrak bersama Los Blancos hingga tahun 2016 mendatang. Namun raihan gelar Liga Champions dan Copa del Rey musim lalu ternyata tak sanggup menyelamatkan dirinya, yang gagal total di tiga kompetisi musim ini.
Jika Ancelotti benar-benar dipecat dalam waktu dekat, seperti yang diperkirakan oleh media-media Italia dan Spanyol, maka Benitez sudah 90 persen pasti bakal jadi bos Madrid berikutnya. Pelatih Napoli tersebut sudah dipilih sendiri oleh presiden klub, Florentino Perez, yang berambisi melihat timnya berjaya di Spanyol dan Eropa musim depan.
Benitez sendiri merupakan seorang Madridista. Ia memulai karir kepelatihannya di Madrid dengan menangani tim 'B' dan kemudian sempat jadi asisten Vicente del Bosque di tim inti.
Namun andai gagal mendapatkan Benitez, Madrid sudah menyiapkan rencana cadangan dengan menunjuk Jurgen Klopp atau Michel. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Saya Ingin Bertahan di Real Madrid
Liga Spanyol 22 Mei 2015, 22:05
-
Ancelotti: Pogba Akan Bagus Untuk Real Madrid
Liga Spanyol 22 Mei 2015, 21:58
-
Ancelotti: Ronaldo Telah Lakukan Segalanya Musim Ini
Liga Inggris 22 Mei 2015, 21:37
-
Ke La Liga, Hazard Bisa Saingi Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 22 Mei 2015, 21:26
-
Ancelotti: Saya Tak Marah Dengan Rumor Rafael Benitez
Liga Spanyol 22 Mei 2015, 20:44
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR