Sosok asal Meksiko yang akrab disapa Chicharito tersebut kontraknya bakal berakhir pada bulan Juni mendatang, sebelum ia diwajibkan kembali ke Old Trafford.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Sunday Express, Carlo Ancelotti tidak akan meminta sang pemain bertahan di Spanyol, yang juga sekaligus membuat yang bersangkutan bebas menyepakati perjanjian pra-kontrak pada klub yang meminatinya di bulan Januari.
Empat klub Premier League: Arsenal, Liverpool, Everton, dan Tottenham, dikabarkan tengah berburu striker anyar di bursa transfer dan pemain berusia 26 tahun tersebut jelas jadi opsi yang bagus untuk keempatnya. [initial]
(sun/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Turunkan Lapis Kedua, Ancelotti Tuntut Madrid Main Bagus
Liga Spanyol 1 Desember 2014, 23:52
-
Ancelotti Beber Komposisi Tim Lawan Cornella
Liga Spanyol 1 Desember 2014, 20:22
-
Jese Rodriguez Bakal Tampil Lawan Cornella
Liga Spanyol 1 Desember 2014, 20:00
-
Agen: Madrid Bisa Gantikan Benzema dengan Muller
Liga Spanyol 1 Desember 2014, 15:56
-
Ronaldo Kini Jadi Pelayan Terbaik Madrid
Liga Spanyol 1 Desember 2014, 15:29
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR