Bola.net - - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane meminta para pendukung setia El Real untuk tidak berpaling bagi timnya. Zidane menilai dukungan para fans akan berpengaruh besar bagi timnya demi keluar dari situasi sulit ini.
Berstatus sebagai juara bertahan La Liga, Real Madrid terpuruk di musim ini. Mereka terancam kehilangan gelar mereka, setelah mereka terpaut 19 poin dari Barcelona yang menjadi pemuncak klasemen.
Performa buruk Madrid itu membuat banyak Madridista murka. Para pendukung setia Madrid itu bahkan tidak sungkan untuk mencemooh timnya saat Cristiano Ronaldo dkk tampil buruk di Santiago Bernabeu.
Real Madrid
Zidane sendiri meminta agar para fans Madrid tersebut untuk mengubah cacian itu menjadi dukungan karena itulah yang dibutuhkan timnya saat ini. "Saya ingin mereka [Madridista] tetap mendukung kami dan kami percaya bahwa mereka akan membalas itu dan terus bersama kami apapun yang terjadi," ujar Zidane seperti yang dilansir halaman resmi Real Madrid.
"Saya tidak tahu apakah mereka sudah tidak menghormati tim ini, karena saya hanya fokus terhadap kerja keras karena saya tidak bisa mengontrol perkataan semua orang."
"Memang benar terkadang kami mendapatkan hasil yang tidak kami inginkan, namun kami tahu siapa kami sebenarnya dan di tengah-tengah periode buruk ini kami harus terus bekerja keras dan berpikir positif. Kami tahu apa kekuatan kami dan semuanya bisa berubah dengan cepat." tandasnya.
Baca Juga:
- Makelele: Zidane Tidak Diperlakukan Dengan Adil
- Emery: Ronaldo Pemain Terbaik yang Bisa Bersinar di Laga Besar
- Jadi Orang Kaya, Flamini Bisa Beli Real Madrid atau 10 Klub
- Bos PSG Nyatakan Neymar Sudah Siap Comeback
- Emery: Madrid Tim Terbaik dan Punya Pemain Terbaik
- Zidane Tak Pernah Ragukan Motivasi Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 10 Februari 2018, 21:35

-
Madrid Siap Pecahkan Rekor Transfer Untuk De Gea dan Courtois
Liga Inggris 10 Februari 2018, 21:30
-
Digosipkan ke Madrid, Lewandowski: Apa Kalian Tidak Bosan?
Liga Spanyol 10 Februari 2018, 21:10
-
Hadapi PSG, Madrid Siap Berjuang Sampai Titik Darah Penghabisan
Liga Champions 10 Februari 2018, 18:50
-
Soal Keterpurukan Madrid, Begini Analisa Zidane
Liga Spanyol 10 Februari 2018, 18:30
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR