Bola.net - Lionel Messi layak dinobatkan menjadi pemain terbaik alias man of the match dalam laga babak 16 besar Copa del Rey 2019-20 antara Barcelona versus Leganes, Jumat (31/1/2020) dini hari WIB.
Barcelona memenangi laga ini dengan skor telak 5-0. Messi menjadi bintang kemenangan Barca dengan memborong dua gol dan satu assist.
Berkat kemenangan ini, Barcelona berhak melaju ke babak perempat final yang akan dihelat pada awal Februari 2020 mendatang.
Performa Impresif Lionel Messi
Messi menjadi momok bagi pertahanan Leganes. Pemain asal Argentina itu berulang kali mengancam gawang Ivan Cuellar hampir sepanjang laga.
Kemenangan ini membuat Messi kini sudah meraih 500 kemenangan sepanjang kariernya bersama Barcelona, menjadi pemain pertama yang mencapainya dalam sejarah klub.
Musim ini sendiri, Messi sudah menciptakan 20 gol dan 10 assist dalam semua kompetisi bersama Barcelona.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Resmi Angkut 'The Next Cristiano Ronaldo'
Liga Spanyol 31 Januari 2020, 18:45
-
Prediksi Barcelona vs Levante 3 Februari 2020
Liga Spanyol 31 Januari 2020, 17:59
-
Jadwal Liga Spanyol Pekan ke-22: Derby Madrid dan Lawan Mudah untuk Barcelona
Liga Spanyol 31 Januari 2020, 14:52
-
Manuver Barcelona di Bursa Transfer: Dekati 5 Penyerang Tanpa Hasil
Liga Spanyol 31 Januari 2020, 09:28
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR