
Bola.net - Memphis Depay layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match Villarreal vs Barcelona, duel pekan ke-15 Liga Spanyol atau La Liga 2021/22, Minggu (28/11/2021).
Bermain tandang, Barca lebih aktif mengambil inisiatif serangan. Villarreal bertahan dengan baik, skor 0-0 bertahan di babak pertama.
Keempat gol tercipta di babak kedua. Barcelona dengan tiga gol lewat Frenkie de Jong (48'), Memphis Depay (88'), dan Philippe Coutinho (90+4'), Villarreal membalas satu gol melalui Samuel Chukwueze (76').
Hasil ini penting bagi Barca untuk memperbaiki posisi di klasemen sementara sekaligus menandai kemenangan kedua Xavi di La Liga.
Aksi Depay
Depay tidak hanya mencetak gol penentu kemenangan Barca. Dia juga memegang peran penting dengan beberapa umpan kunci sepanjang pertandingan.
Gol kedua Depay di menit ke-88 mengakhiri perlawanan Villarreal yang saat itu sedang menekan Barca. Sebab itu gol Depay krusial bagi kemenangan tim.
Depay membuat total 5 tembakan, 58 sentuhan, 85% umpan sukses, 2 umpan kunci, dan eksekusi 4 tendangan sudut.
Whoscored memberikan rating 7,7 untuk performa Depay dan La Liga memberinya status man of the match.
Sumber: Whoscored, La Liga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Frenkie De Jong Digosipkan Bakal Dijual, Xavi: Gak Bakal!
Liga Inggris 28 November 2021, 15:30
-
Tumbangkan Villarreal, Bos Barcelona: Ini Tiga Poin Emas!
Liga Inggris 28 November 2021, 13:00
-
Barcelona Bekuk Villarreal, Memphis Depay: Ini Kemenangan Krusial!
Liga Spanyol 28 November 2021, 12:30
-
Barcelona Main Buruk dan Beruntung, Penting Menang Deh!
Liga Spanyol 28 November 2021, 05:34
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR