Martino juga sempat mengamati permainan Messi dari dekat, ketika ia masih menangani di musim 2013/14 silam.
Dan ketika diminta membandingkan Messi dengan sosok legenda Argentina, Diego Maradona, sang manajer mengatakan pada Panenka: "Keduanya mengandalkan dribble yang bagus, mereka juga punya visi dan cara mengeksekusi bola mati yang baik."
"Sedangkan untuk jiwa kepemimpinan, mungkin Diego lebih banyak memainkan peran di ruang ganti. Bukannya Messi tidak punya kemampuan seperti itu, namun saya rasa itu bukan hal yang menarik baginya. Ia hanya ingin bermain sepakbola."
Messi dan Barcelona kini sedang bersiap bermain melawan Granada di laga lanjutan La Liga yang bakal berlangsung akhir pekan ini.
Andai mampu meraih kemenangan di kandang lawan, tim asuhan Luis Enrique tersebut bakal dipastikan menjadi juara La Liga dua musim beruntun. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Yakin Bisa Juara La Liga
Liga Spanyol 13 Mei 2016, 22:07
-
Zidane Enggan Bahas Isu 'Bonus' ke Granada
Liga Spanyol 13 Mei 2016, 22:01
-
San Jose Pastikan Laporte Tak ke Barca atau City
Liga Spanyol 13 Mei 2016, 11:16
-
Juanfran: Tutup Musim Dengan Kalahkan Madrid Bakal Hebat
Liga Spanyol 13 Mei 2016, 11:10
-
Suarez Berniat Gantung Sepatu di Barcelona
Liga Spanyol 13 Mei 2016, 10:45
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR