Laporan yang belum lama ini dirilis Sport mengatakan bahwa pemain Prancis meyakini dirinya tidak akan banyak mendapatkan kesempatan bermain reguler di bawah asuhan Luis Enrique musim depan.
Alih-alih menerima perannya sebagai pemain pelapis, yang hanya sekedar menghangatkan bangku cadangan, Mathieu kini tengah mempertimbangkan opsi untuk pergi dari Barcelona.
Blaugrana disebut mengharap sang bek akan bisa dijual dengan nilai transfer mencapai 10 juta euro, di mana Besiktas dan Liverpool dikabarkan tertarik untuk membelinya.
Mathieu didatangkan Barcelona dari Valencia di musim panas 2014, di mana ia langsung sukses mempersembahkan treble di musim perdananya bersama Los Azulgrana.
Namun kesempatan untuk bermain reguler musim depan bakal tertutup, mengingat musim panas ini Barca sudah membeli dua bek anyar, Samuel Umtiti dan Lucas Digne. [initial]
(spo/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Menang Lawan Barcelona Berkat Benitez
Liga Champions 20 Juli 2016, 22:42
-
Trezeguet: Juventus Setara Barca atau Real Madrid
Liga Italia 20 Juli 2016, 20:27
-
Diikuti 13 Pemain Barca B, Ini Suasana Latihan Perdana Barca
Liga Spanyol 20 Juli 2016, 19:39
-
Sevilla: Silahkan Gabung Barca, Vietto!
Liga Spanyol 20 Juli 2016, 19:10
-
Manchester City Siapkan 32 Juta Euro untuk Gabriel Jesus
Liga Inggris 20 Juli 2016, 18:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR