Dibeli dengan harga 75 juta poundsterling, Suarez baru bisa bermain di bulan Oktober usai menerima skorsing empat bulan berkat aksi gigitan yang ia lakukan pada Giorgio Chiellini di Piala Dunia.
Debut pemain berusia 27 tahun di La Liga berakhir duka, usai Barcelona kalah 1-3 dari Real Madrid. Semenjak saat itu, performa Suarez tak pernah membaik, sama halnya seperti Fernando Torres usai ia memutuskan pindah dari Liverpool ke Chelsea.
Sebelum Suarez bisa bermain membela Barcelona, tim sukses mengumpulkan 22 poin dari 8 pertandingan atau dengan rasio 91 persen. Tim juga jadi pemuncak klasemen liga dengan tak kemasukan gol sama sekali.
Namun demikian, di sembilan laga yang diwarnai oleh kehadiran Suarez, Barcelona hanya bisa mengumpulkan 16 dari 27 poin yang tersedia atau dengan rasio 59 persen.

Selain itu, El Pistolero hanya sanggup mencetak satu gol dalam 697 menit yang sudah ia habiskan di La Liga. Hal tersebut membuat rasio gol Barcelona turun dari 2,75 ke 2,71 semenjak ia masuk ke dalam tim inti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Dukung Keputusan Enrique Cadangkan Messi dan Neymar
Liga Spanyol 6 Januari 2015, 23:41
-
Stoichkov: Barcelona Tengah Kacau Saat Ini
Liga Spanyol 6 Januari 2015, 20:31
-
'Messi Harus Dimanja Dan Dijaga Barcelona'
Liga Spanyol 6 Januari 2015, 20:15
-
Enrique Beri Ultimatum, Messi Semakin Dekat ke Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2015, 19:13
-
Zubizarreta Dipecat Karena Lepas Fabregas ke Chelsea?
Liga Spanyol 6 Januari 2015, 17:53
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR