
Bola.net - Sebuah manuver transfer baru terungkap dari Barcelona. El Blaugrana dilaporkan bakal mencoba untuk merekrut Saul Niguez di musim panas nanti.
Saul merupakan salah satu gelandang top di Spanyol. Ia memiliki reputasi yang sangat bagus dalam 10 tahun terakhir berkat penampilan apiknya di Atletico Madrid.
Di musim panas ini, Saul pindah ke Chelsea sebagai pemain pinjaman. Namun sejauh ini, sang gelandang kesulitan untuk menunjukkan magisnya di Inggris.
Chelsea kemungkinan besar tidak akan mempermanenkan sang gelandang. Sport melansir bahwa Barcelona tertarik untuk mengambil alih sang pemain di musim panas nanti.
Simak situasi transfer Saul di bawah ini.
Gelandang Teruji
Menurut laporan tersebut, Barcelona sangat tertarik untuk merekrut Saul. Xavi ingin menjadikannya sebagai jendral lini tengahnya yang baru.
Xavi tidak terpengaruh performa buruk Saul di Inggris. Ia menilai sang gelandang masih memiliki kemampuan di atas rata-rata.
Selain itu ia menilai Saul juga sudah terbukti di La Liga. Jadi ia optimistis sang gelandang bisa tampil apik lagi di timnya.
Barter Pemain
Menurut laporan tersebut, Barcelona sudah menyiapkan skema perekrutan Xavi. Ia ingin melakukan barter pemain untuk sang gelandang.
Ini disebabkan keuangan Barcelona agak ngepress saat ini. Jadi mereka tidak bisa membayar terlalu mahal untuk mendapatkan jasa Saul.
Jadi mereka berencana menukarkan Antoine Griezmann yang saat ini dipinjamkan ke Atletico Madrid. Pihak Atletico juga dilaporkan tertarik dengan opsi barter ini.
Minim Kontribusi
Musim ini, Saul minim diberi kesempatan di Chelsea. Ia hanya enam kali diberikan kesempatan bermain di EPL musim ini.
Ia juga tercatat tidak membuat satupun gol maupun assist bagi Chelsea sejauh ini.
Klasemen La Liga
(Sport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gara-gara Ini, Cesar Azpilicueta Bakal Cabut dari Chelsea?
Liga Inggris 25 Februari 2022, 22:30
-
No Jota No Firmino, Liverpool Tetap Diunggulkan Menang Atas Chelsea di Final EFL Cup
Liga Inggris 25 Februari 2022, 19:29
-
Ketimbang Serge Gnabry, Chelsea Lebih Prioritaskan Ousmane Dembele
Liga Inggris 25 Februari 2022, 19:22
-
Lima Klub EPL, Termasuk MU, Sudah Bergerak Pepet Dybala
Liga Inggris 25 Februari 2022, 18:46
-
Belum Lama Merantau, Striker Ini Utarakan Keinginannya Balik ke Chelsea
Liga Inggris 25 Februari 2022, 18:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR