Bola.net - - Zinedine Zidane mengaku amat bahagia dan puas usai Real Madrid meraih kemenangan di leg pertama Supercopa de Espana melawan di Camp Nou dini hari tadi.
Madrid unggul dulu lewat gol bunuh diri Gerard Pique, sebelum Lionel Messi menyamakan kedudukan via Lionel Messi.
Namun pemain pengganti, Cristiano Ronaldo, dan juga Marco Asensio, membuat dua gol tambahan untuk membuat Los Blancos mengantongi keunggulan masif menjelang leg kedua di Bernabeu.
Ronaldo sendiri dikartu merah di laga tersebut, usai mendapat kartu kuning kedua karena dianggap melakukan diving.
Zinedine Zidane.
"Dengan 10 orang kami terus berjuang dan kami percaya akan bisa meraih kemenangan. Namun ini baru lag pertama dan masih ada leg kedua," tutur Zidane menurut FFT.
"Kami bahagia dengan hasilnya, namun duel ini belum selesai dan kami harus bermain lagi tengah pekan ini. Kami akan menikmati apa yang terjadi malam ini dan besok kami akan kembali bekerja keras."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Dapat Sanksi Lima Pertandingan
Liga Spanyol 14 Agustus 2017, 21:06
-
Mourinho Tegaskan Lindelof Masih Butuh Adaptasi
Liga Inggris 14 Agustus 2017, 20:25
-
Mata Ingin Hasil Lawan West Ham Terulang Sepanjang Musim
Liga Inggris 14 Agustus 2017, 19:52
-
Madrid Tertawakan Keputusan Barca Gaet Paulinho
Liga Spanyol 14 Agustus 2017, 15:40
-
Ronaldo: Saya Bukan Seorang Striker
Liga Spanyol 14 Agustus 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR