Bola.net - - Keinginan Barcelona untuk merekrut bek muda Sporting Gijon, Jorge Mere mendapatkan angin segar baru-baru ini. Sang pemain mengakui akan meninggalkan Gijon pada musim panas ini.
Pemain yang berposisi sebagai bek ini memang menjadi andalan Sporting Gijon. Musim lalu ia 31 kali menjadi starter di La Liga bersama Los Rojiblancos.
Sang pemain sendiri santer dikabarkan akan meninggalkan Gijon pada musim panas ini. Hal ini tidak terlepas dari terdegradasinya Gijon ke Segunda Division musim lalu.
Barcelona vs Sporting Gijon
Sang pemain membenarkan hal tersebut bahwasanya ia akan pergi dari Gijon pada musim panas ini. "Ada beberapa opsi mengenai masa depan saya, dan saya akan membuat keputusannya hari ini," buka Mere kepada Sportsmole.
"Bermain di Spanyol memang menyenangkan, namun begitu pula jika saya pergi ke luar negeri dan mencoba bermain di negara lain. Saya sangat gugup mengenai hal ini, namun saya akan membuat keputusan."
"Klub sudah menerima beberapa tawaran, namun mereka menolaknya dan saya menghargai hal itu. Itulah mengapa saya tidak mengetahui kondisi bagaimana saya akan pergi nanti." tutup sang bek.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Tolak Tawaran 95 Juta Euro Barca untuk Dybala
Liga Italia 17 Juli 2017, 23:39
-
Semedo Diklaim Mirip Alves Ketimbang Bellerin
Liga Spanyol 17 Juli 2017, 23:33
-
Jika ingin saingi Messi, Neymar disarankan cabut dari Barca
Liga Spanyol 17 Juli 2017, 21:59
-
Puyol: Copa del Rey Juga Trofi Penting
Liga Spanyol 17 Juli 2017, 14:29
-
Barcelona vs Juventus di Amerika 14 Tahun Silam
Open Play 17 Juli 2017, 13:10
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR