Pertama, Amato menilai pertahanan Barcelona saat ini mulai keropos. Barca banyak menyisakan ruang bagi lawan di daerah pertahanan mereka. Amato berpendapat bahwa pertahanan Barca musim lalu jauh lebih solid.
Mengenai Real Madrid, Amato menyebut Los Blancos telah berhasil mendapatkan dua pemain menarik. Kini tinggal bagaimana Madrid bisa mengoptimalkan potensi para pemainnya. Amato juga menyukai beberapa hal tentang Jose Mourinho meski mengatakan bahwa Mou kadang bertindak terlalu kontroversial.
Mengenai persaingan dua bintang dari masing-masing klub, Amato yang mantan pemain timnas Argentina ini menyebut Lionel Messi jauh lebih baik dari Cristiano Ronaldo. Seolah ingin menantang Pele, Amato juga mengatakan bahwa level Neymar masih berada jauh di bawah Messi.
"Messi seratus kali lebih bagus dari Ronaldo. Jangan salah, Ronaldo adalah pemain yang hebat, tapi Messi berada di level yang berbeda. Seperti yang dikatakan Diego Maradona, Neymar dan Ronaldo merupakan pemain terbaik di dunia, karena Messi sudah berada di level yang berbeda dari semua pemain di dunia," yakin Amato seperti dikutip As. [initial]
Liga Spanyol - Di Stefano: Pele Lebih Bagus dari Messi dan Ronaldo (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Foto: Pacar Ronaldo Berbalut Bikini Lagi
Open Play 11 September 2012, 19:03
-
Sevilla Bertekad Tundukkan Madrid
Liga Spanyol 11 September 2012, 16:15
-
Lippi: Hanya Barcelona dan Madrid di Atas Juventus
Liga Champions 11 September 2012, 13:45
-
Diarra Pilih Anzhi Karena Eto'o
Liga Eropa Lain 11 September 2012, 11:50
-
Messi Disambut 'Ronaldo' di Peru
Open Play 11 September 2012, 09:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR