Barcelona bertandang ke San Mames pada jornada 33, Sabtu (27/4). Kemenangan yang disusul kekalahan Real Madrid di kandang Atletico Madrid beberapa jam setelah itu akan memastikan Barcelona meraih titel liganya yang ke-22.
"Barcelona bisa menjadi juara jika menang, jadi mereka pasti bermain mati-matian. Kami berharap sanggup bermain bagus dan menunda pesta mereka," tutur Muniain seperti dikutip Football Espana.
"Kami harus bermain sempurna jika ingin merebut tiga angka, apalagi ini kandang kami sendiri," tegasnya.
Bilbao pun punya misi yang harus diwujudkan, yakni mengumpulkan 40 poin secepat mungkin demi memastikan diri bertahan di kasta tertinggi Tanah Matador musim depan. Saat ini, Los Leones menempati peringkat 14 klasemen sementara dengan 36 poin atau berjarak 8 angka dari zona merah. [initial]
UCL Special - 5 Prediksi Leg Kedua Barcelona vs Bayern
(foes/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Santana: Tetap Waspada, Madrid Adalah Tim Super!
Liga Champions 27 April 2013, 23:30
-
Helguera Sarankan Mourinho Tiru Gaya Del Bosque
Liga Spanyol 27 April 2013, 22:00
-
Asal Gusur Madrid, Vilanova Tak Peduli Kapan Barca Juara
Liga Spanyol 27 April 2013, 20:34
-
'Lewandowski Sama Hebatnya Dengan Ronaldo'
Liga Champions 27 April 2013, 15:32
-
Data dan Fakta La Liga Jornada 33: Atletico vs Real Madrid
Liga Spanyol 27 April 2013, 14:23
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR