
Bola.net - - Gary Neville mengatakan bahwa pengalaman bermain di Bernabeu dan Camp Nou telah membuatnya menyadari betapa besarnya Real Madrid dan sebagai klub.
Mantan bek Manchester United itu sudah beberapa kali menghadapi dua tim La Liga ketika masih berkarir sebagai pemain, namun jarang meraih kemenangan.
Ia hanya mampu bermain imbang 0-0 melawan Madrid pada April 2000 dan kalah 1-3 di Bernabeu di 2003.
Neville mengatakan bahwa United dan Liverpool, dua klub yang dianggap terbesar di Inggris, masih kalah secara level dari Barcelona dan Madrid.
Gary Neville
"Saya tidak punya satu pun pengalaman bagus di sana. Di Inggris kami kalah di sana," tutur Neville di Sky Sports.
"Semuanya terasa besar. Saya merasa bahwa kualitas pertandingan, kualitas individu, dan kualitas pergerakan, semuanya begitu besar. Saya sama sekali tidak nyaman di sana. Pengalaman buruk bersama United dan juga Inggris."
"Kita berpikir bahwa United dan Liverpool adalah klub besar. Dan mereka memang besar. Namun anda akan bermain di stadion mereka dan merasa, sebagai pemain, bahwa mereka ada di level berbeda."
Madrid dan Barca akan saling jumpa di Clasico akhir pekan ini di Bernabeu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Malam yang Patut Dikenang!
Liga Champions 19 April 2017, 23:41
-
'Ronaldo Akan Cetak Gol Lebih Banyak dari Messi'
Liga Spanyol 19 April 2017, 22:47
-
Llorente: Saya Tidak Akan Pindah ke Barca
Bola Indonesia 19 April 2017, 22:34
-
Isco Pastikan Segera Teken Kontrak
Liga Spanyol 19 April 2017, 21:47
-
Ditinggal Nonton Liga Champions, 17 Tahanan di Malang Kabur
Bolatainment 19 April 2017, 20:34
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR