Valdes mengalami kerusakan ligamen usai ia membuat satu penyelamatan tendangan bebas dari pemain Celta Vigo (27/03). Cedera yang dialaminya begitu parah, hingga tim dokter memperkirakan ia harus absen hingga akhir musim nanti. Kemungkinan Valdes bahkan tak akan bisa bermain di Piala Dunia 2014.
"Kami semua ada untuk dirinya. Meski ia sedang melalui masa-masa yang sulit, kami semua akan berusaha untuk memberikan dirinya semangat," tutur Pedro menurut laporan yang dilansir oleh AS.
Valdes sendiri dijadwalkan menjalani operasi untuk cederanya pada hari Senin waktu setempat. Untuk sementara Barca akan mempercayakan pos penjaga gawang utama pada Jose Manuel Pinto. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sebelum PD 2010, Iniesta Akui Dirinya Depresi
Piala Dunia 28 Maret 2014, 22:29
-
Xavi Ungkap Dua Pelatih Terbaiknya
Liga Spanyol 28 Maret 2014, 20:24
-
Preview: Espanyol vs Barcelona, Derby Berat Sebelah
Liga Spanyol 28 Maret 2014, 16:30
-
Insiden Injak Pepe, Bartomeu Bela Busquets
Liga Spanyol 28 Maret 2014, 15:45
-
Bartomeu Ambisi Buat Messi Pensiun di Barca
Liga Spanyol 28 Maret 2014, 15:35
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR