Hukuman tersebut dijatuhkan setelah pemain asal Portugal ini dianggap mendorong wajah defender Bilbao, Carlos Gurpegui. Insiden ini sempat menimbulkan keributan antara pemain kedua tim di atas lapangan.
Pelatih Madrid, Carlo Ancelotti sebelumnya telah menyatakan bahwa hukuman kartu merah yang diterima Ronaldo terlalu kelewatan. Namun pendapat berbeda diungkapkan Entrenador Bilbao, Ernesto Valverde.
"Saya tidak melihat kejadian itu secara langsung. Namun saya pikir apa yang ia lakukan sudah lebih dari cukup untuk diganjar kartu merah," kata pria 49 tahun ini.
Kartu merah yang diterima sang winger produktif membuat daya serang El Real berkurang sehingga gagal memburu gol kemenangan. Tim tamu unggul terlebih dahulu di menit ke 65 melalui Jese Rodriguez, sebelum akhirnya sepuluh menit kemudian pemain pengganti Ibai Gomez menyamakan kedudukan 1-1. (fe/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Terancam Hukuman Tiga Pertandingan
Liga Spanyol 3 Februari 2014, 19:37
-
Tuduhan Terhadap Perez Dalam Kasus Neymar Ditarik
Liga Spanyol 3 Februari 2014, 18:29
-
Berharap Madrid Salip Barca, Bale Kecele
Liga Spanyol 3 Februari 2014, 17:36
-
Transfer Januari 2014 La Liga, Bundesliga, Serie A
Editorial 3 Februari 2014, 16:26
-
Madrid Berjibaku, Bale Bersantai Nonton Super Bowl
Bolatainment 3 Februari 2014, 14:52
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR