Pada pers usai laga berakhir, Pinto mengaku dirinya senang bisa tampil baik selama pertandingan. Ia lalu memberikan sedikit komentar mengenai gaya permainan Barcelona musim ini.
"Kami masih menggunakan filosofi yang sama. Mungkin kami menambahkan beberapa elemen baru, namun ini terjadi karena setiap pelatih memiliki pandangan yang berbeda untuk setiap laga," jelas Pinto pada El Mirador.
"Kami berusaha untuk bermain baik dan mendapatkan tiga angka. Saya tidak tertarik pada debat yang coba dilakukan oleh beberapa orang, biarkan angka-angka itu berbicara dengan sendirinya," tutup sang kiper.
Barcelona selanjutnya sudah ditunggu oleh Ajax di Amsterdam dalam lanjutan Liga Champions pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Minati Duo Pilar Porto
Liga Inggris 25 November 2013, 22:02
-
Wonderkid Barca Ingin Hengkang Karena Uang?
Liga Spanyol 25 November 2013, 18:55
-
'Harga Messi Gila, Bayern Tak Akan Membelinya'
Liga Champions 25 November 2013, 18:12
-
Martino Senang Berikan Kesempatan Traore Jalani Debut
Liga Spanyol 25 November 2013, 17:17
-
Para Bintang Barca Jadi Model Iklan Pakaian Denim
Open Play 25 November 2013, 16:22
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR