"Tiap pemain saling mengerti satu sama lain, tiap orang selalu saling membantu dan melihat dengan seksama apa yang dibutuhkan," tuturnya pada situs resmi klub.
"Orang-orang seperti Lionel Messi atau Cesc Fabregas, sepertinya saya sudah menghabiskan separuh hidup saya bermain bersama mereka semenjak usia 12 atau 13, jadi kami benar-benar tahu satu sama lain. Ketika kami berada di lapangan, kami tahu apa yang ia lakukan, apa yang akan dilakukan Leo, karena kami sudah saling mengenal semenjak waktu yang amat lama," tutup Pique.
Kualitas Barcelona mendapat ujian berat pada kompetisi liga musim ini. Hingga pekan ke-19, Barcelona masih terus dikuntit oleh Atletico Madrid di peringkat dua dengan jumlah poin yang sama, 50. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pakai Penopang, Neymar Jalani Tes Medis
Liga Spanyol 17 Januari 2014, 20:29
-
Arsenal Berencana Curi Youngster Barca Lagi
Liga Champions 17 Januari 2014, 19:49
-
Cedera, Neymar Sebabkan Listrik Stadion Padam
Bolatainment 17 Januari 2014, 18:50
-
United dan Arsenal Ganggu Usaha Barca Kejar Laporte
Liga Champions 17 Januari 2014, 17:40
-
10 Transfer Dengan Profit Terbesar
Editorial 17 Januari 2014, 15:51
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR