Perbedaan ambisi jelas tersaji pada laga tersebut. The Catalans semakin dekat dengan misi meraih gelar juara La Liga setelah unggul 13 poin dari Real Madrid. Sementara tuan rumah tengah berjuang untuk lolos dari jeratan degradasi.
Tuan rumah terancam berada di posisi tiga terbawah bila kalah pada laga ini, sementara Deportivo La Coruna dan Celta Vigo meraih poin maksimal.
Zaragoza bisa memanfaatkan kemungkinan Barcelona mengistirahatkan beberapa pemain kunci setelah melawan PSG. Apalagi pada laga ini, Zaragoza kembali dapat memainkan gelandang Apono, Helder Postiga dan Stefan Babovic usai pulih dari cedera.
Di sisi lain, Barcelona masih tanpa Adriano, Javier Mascherano, Carles Puyol yang akan absen karena cedera dan Lionel Messi diyakini akan diistirahatkan untuk memulihkan cederanya. Namun Barca dapat kembali memainkan Victor Valdes usai menjalani hukuman larangan bermain.
Perkiraan susunan pemain
Real Zaragoza: Roberto; Sapunaru, Loovens, Gonzalez, Paredes; Movilla, Mari; Oriol, Rodriquez, Montanes; Postiga
Barcelona: Valdes; Montoya, Pique, Bartra, Alba; Thiago, Song, Fabregas; Sanchez, Villa, Tello. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Bertemu Agen Sanchez dan Vidal
Liga Italia 14 April 2013, 21:00
-
Neville: Messi Bawa Efek Spiritual
Liga Champions 14 April 2013, 20:00
-
Barca Khawatirkan Kebiasaan Judi Pique
Liga Spanyol 14 April 2013, 18:19
-
'Barca Tetap Dahsyat Tanpa Messi'
Liga Spanyol 14 April 2013, 17:45
-
Data dan Fakta La Liga Jornada 31: Zaragoza vs Barcelona
Liga Spanyol 14 April 2013, 14:00
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR