Bola.net - - Pelatih Real Madrid, Julen Lopetegui mengaku puas dengan susunan timnya saat ini. Lopetegui menyebut bahwa timnya saat ini sudah cukup kuat untuk menjadi penantang gelar musim depan.
Seperti yang sudah diketahui, Real Madrid kehilangan pemain besar pada musim panas ini. Mereka harus merelakan kepergian Cristiano Ronaldo yang memutuskan hengkang ke Juventus.
Sejauh ini Real Madrid belum belanja besar. Alvaro Odriozola menjadi rekrutan terbesar mereka pada bursa transfer musim panas ini.
Meski belum belanja besar, namun Lopetegui menilai tim Real Madrid saat ini sudah lebih dari cukup untuk menjadi penantang gelar. "Kami sangat senang dengan tim yang kami miliki saat ini," buka Lopetegui kepada Goal International.
Seberapa jauh Real Madrid akan melangkah musim ini menurut Lopetegui? Silahkan scroll artikel ini ke bawah.
Cukup Bagus

Lopetegui optimis bahwa dengan komposisi timnya saat ini Real Madrid bisa menjadi penantang gelar yang serius musim depan.
"Saya sangat yakin bahwa tim ini mampu memenuhi semua target kami musim ini dan saya rasa tim ini tidak akan gagal.'
Tidak Belanja?

"Kami ingin menjadi tim yang hebat di atas lapangan. Untuk itu jika pemain tidak keluar masuk ke dalam tim ini, maka saya akan menjadi pelatih yang bahagia."
"Kami tidak mau berandai-andai dengan tim ini. Dengan tim yang saya miliki saat ini, kami akan sanggup untuk menuntaskan semua target yang dibebankan kepada kami." tandasnya.
Ujian Pertama

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kovacic Masih Ngotot Ingin Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 31 Juli 2018, 19:25
-
3 Alasan Real Madrid Harus Datangkan Willian Ketimbang Hazard
Editorial 31 Juli 2018, 14:30
-
Madrid Tak Izinkan Kovacic Hengkang ke Man City
Liga Spanyol 31 Juli 2018, 14:20
-
Kovacic Jadi 'Plan B' Roma Untuk Nzonzi
Liga Italia 31 Juli 2018, 14:05
-
Tolak Manchester United, Gareth Bale Perpanjang Kontrak di Real Madrid?
Liga Spanyol 31 Juli 2018, 13:34
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR