
Puyol memang sudah menegaskan tidak akan bermain bagi Barca lagi musim depan. Ia mengakui bahwa kondisi fisiknya sudah tidak mengizinkan lagi untuk bisa bermain di sepakbola level tertinggi. Puyol juga mengatakan bahwa Barca akan memiliki pemimpin baru di ruang ganti.
"Ada banyak pemain yang bisa menjadi pemimpin di ruang ganti. Mereka sudah siap untuk mengambil alih. Ada Xavi dan Iniesta... ban kapten Barca akan berada di tangan yang tepat," ujar Puyol.
Ada wacana di Barcelona yang menginginkan agar Puyol memberikan ucapan motivasi di Camp Nou jelang pertandingan melawan Atletico Madrid. Seperti diketahui, pertandingan itu bakal menentukan juara La Liga musim ini. Puyol sepertinya tidak bersedia melakukannya.
"Saya rasa saya tidak perlu memberikan ucapan motivasi atau apa pun. Jika kami semua bersatu, kami bisa memenangkan La Liga musim ini." (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martino Bersyukur Messi Setuju Perpanjang Kontrak
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 22:21
-
Messi Tak Yakin Trofi La Liga Bisa Disebut Kesuksesan
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 22:09
-
Barca Siap Telikung Liverpool Untuk Bek Argentina Ini
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 21:28
-
Ancelotti: Ronaldo Siap Bermain
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 21:23
-
Enrique Resmi Mundur Dari Celta Vigo, Spekulasi ke Barca Memuncak
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 20:32
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR