Bola.net - - Kapten Real Madrid, Sergio Ramos, mengatakan mereka berniat untuk memenangkan Piala Super Eropa.
Real menjadi juara Liga Champions musim lalu dan hal tersebut memberi mereka hak untuk tampil di Skopje malam nanti. Los Blancos akan menghadapi Manchester United, jawara Liga Europa.
Meski ada banyak pihak menilai trofi Super Eropa adalah gelar yang tidak terlalu bergengsi, Ramos mengatakan bahwa gelar juara akan selalu jadi target utama klub di semua kompetisi.
Ia juga berniat memenangkan trofi tersebut dan mempersembahkannya untuk para suporter.
Sergio Ramos.
"Setiap kali saya ditanya soal pertanyaan menjadi kapten, saya merasa amat bangga dan saya amat termotivasi menjadi kapten Real Madrid," tutur Ramos menurut laman resmi klub.
"Kami sudah dijadwalkan untuk mencatat sejarah malam nanti dan juga memenangkan satu trofi lainnya, untuk dibawa pulang ke Madrid dan kami akan mendedikasikannya pada fans."
Madrid akan datang ke Skopje nanti dengan membawa skuat penuh mereka, termasuk Cristiano Ronaldo, yang selama ini belum pernah diturunkan di pra-musim karena mendapat jatah libur ekstra.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rivalitas Barcelona dan Real Madrid Diangkat ke Layar Lebar
Bolatainment 8 Agustus 2017, 23:30
-
Ada Bale, MU Diklaim Pasti Jadi Calon Kuat Juara Liga
Liga Inggris 8 Agustus 2017, 21:07
-
Ramos: Ronaldo Amat Penting untuk Madrid
Liga Spanyol 8 Agustus 2017, 16:00
-
Ter Stegen: Barca Dalam Form Hebat Jelang Madrid
Liga Spanyol 8 Agustus 2017, 15:50
-
Mata: Semua Ingin Kalahkan Real Madrid
Liga Champions 8 Agustus 2017, 15:48
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR