Bola.net - - Tidak puas dengan juara Liga Champions dua kali beruntun dan juga sukses memenangkan La Liga, Cristiano Ronaldo rupanya sudah mengincar trofi individu Ballon d'Or.
Ronaldo menunjukkan performa memikat di Cardiff pekan lalu, mencetak dua gol untuk membantu Real Madrid menang 4-1 atas Juventus dan memenangkan trofi Eropa ke-12.
Tak pernah ada tim yang sanggup mempertahankan gelar juara di era Liga Champions, hingga Ronaldo dkk melakukannya di Wales dan hal ini memantik keriaan di Madrid.
Di Bernabeu, Ronaldo menjadi pusat perhatian ketika ia meminta dukungan pada para suporter yang memadati kota untuk melihat dirinya meraih trofi Ballon d'Or ke-5, yang bakal membuatnya menyamai rekor pemain Barcelona, Lionel Messi.
Ronaldo, yang mencetak 42 gol musim lalu, menyanyikan: "Cristiano, Ballon d'Or", yang kemudian kompak diikuti oleh lautan suporter.
Sementara itu, sukses Real Madrid di La Liga merupakan kali pertama bagi mereka sejak 2012. Sukses ini kian manis karena tim memenangkan persaingan dengan rival abadi mereka, Barcelona.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Dominasi Skuat Terbaik Liga Champions
Liga Champions 5 Juni 2017, 23:46 -
Ketegasan dan Gaya Melatih Zidane Dipuji Calderon
Liga Champions 5 Juni 2017, 23:26 -
Salto Mandzukic Jadi Gol Terbaik Liga Champions
Open Play 5 Juni 2017, 23:02 -
Ronaldo Jr Cetak Gol Indah Saat Perayaan Liga Champions
Open Play 5 Juni 2017, 22:31 -
Calderon: Lini Tengah Madrid Sempurna
Liga Champions 5 Juni 2017, 22:24
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR