Morata baru saja kembali menjadi pemain Real Madrid setelah mereka mengaktifkan pembelian kembali di Juventus. Setelah itu, Real Madrid santer dikabarkan akan melepas penyerang 23 tahun tersebut ke klub Inggris untuk mencari keuntungan.
Gagasan tersebut sama dengan pendapat Calzada. Menurutnya, Madrid membutuhkan tambahan dana untuk melabuhkan Pogba ke Santiago Bernabeu.
"Saya berani bertaruh Real Madrid akan menjual Morata. Ia akan pindah ke Premier League dengan pembelian tak kurang dari 50 juta euro," tutur Calzada seperti dilansir AS.com.
"Ini memang pendapat pribadi saya, tapi menurut saya Madrid ingin mendapatkan Paul Pogba pada musim panas ini. Anda harus menjual pemain mahal untuk mendapatkan pemain mahal," jelasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Susul Ancelotti ke Munchen?
Liga Spanyol 29 Juni 2016, 23:31
-
Real Madrid Incar Koscielny untuk Gantikan Varane
Liga Spanyol 29 Juni 2016, 22:15
-
Nainggolan Sulit, Chelsea Fokus ke Kante
Liga Inggris 29 Juni 2016, 20:01
-
Chelsea Hubungi Madrid Tanyakan James
Liga Inggris 29 Juni 2016, 15:22
-
Dikaitkan Manchester United, Madrid Siap Lepas Varane
Liga Spanyol 29 Juni 2016, 15:09
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR