Messi dan Barcelona mendapatkan applause yang meriah dari sekitar 32.581 yang menyaksikan langsung laga tersebut.
Barca yang dalam laga itu menggunakan jersey baru mereka yang berwarna hijau sempat dikejutkan oleh gol cepat Choi Sung-Kuk saat di menit pertama laga ini.
Namun, Zlatan Ibrahimovic berhasil membalas gol tersebut 5 menit kemudian. Messi kemudian berhasil membuat Barca unggul menjadi 2-1 pada menit ke 29.
K-League All Star baru bisa memperkecil ketertinggalan mereka melalui Lee Dong-Gook di menit ke 36. Skor 2-2 tersebut tidak berlangsung lama, sebab Messi berhasil mencetak golnya yang kedua di pertandingan tersebut saat menerima umpan manis dari Eduard Oriol Garcia di menit ke 42 dan menutup babak pertama dengan skor 3-2 untuk kemenangan juara liga Spanyol tersebut.
Messi dan Ibrahimovic ditarik keluar di babak kedua, namun hal itu tetap tidak mengurangi alur serangan Barca.
K-League All Stars mencoba membuat serangan namun mereka malah kebobolan 2 gol melalui Victor Sanchez Mata di menit ke 80, serta Eduard Oriol Garcia menambahkannya 3 menit berikutnya.
Pertandingan berakhir dengan skor 5-2 untuk kemenangan Barcelona. (afp/fjr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Capello Buka Alasan Allegri Ogah Bahas Scudetto Meski AC Milan Tampil Solid
Liga Italia 24 Januari 2026, 01:19
-
Prediksi Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:29
-
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:08
-
Prediksi Arsenal vs Man United 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 22:12
-
Proliga 2026: Kalahkan Medan Falcons, Livin Mandiri Raih Kemenangan Perdana
Voli 23 Januari 2026, 21:59
-
Prediksi Barcelona vs Oviedo 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 21:55
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Persik Kediri 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 19:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





















KOMENTAR