
Marco Ruben dan Borja Valero menyarangkan dua gol dalam dua menit dan Bruno Soriano menambahkan satu gol berikutnya pada penambahan waktu bagi tim semifinalis Liga Champions 2006 itu.
Villarreal, yang terganggu cedera pemain-pemain kuncinya, melakukan terobosan pada menit ke-57 di Stadion El Madrigal ketika Ruben berjuang melewati bek lawan dan menyorongkan bola melewati Juan Pablo.
Valero menambahkan gol kedua pada menit ke-59 ketika ia menemukan ruang di luar area penalti dan melesakkan tendangan keras ke sudut dalam gawang sebelum Soriano melayangkan tendangan keras ke sudut atas gawang pada menit pertama tambahan waktu.
Setelah setengah musim berlalu, Villarreal berada di urutan 17 dengan 19 poin, di atas tim urutan 18 Granada berdasarkan selisih gol setelah klub Andalusia itu kalah 0-3 di kandang Espanyol pada Sabtu.
Itu adalah kemenangan pertama bagi pelatih Villarreal Jose Francisco Molina, yang dipromosikan dari tim B bulan lalu setelah dipecatnya Juan Carlos Garrido.
Gijon, yang nyaris tidak mengancam gawang Villarreal, berada di posisi ke-19 dengan 18 poin, enam poin di atas tim terbawah Real Zaragoza, yang bermain imbang 0-0 di kandang Levante, Minggu. (afp/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Roma vs Milan: Duel Papan Atas Penentu Arah Perburuan Scudetto Serie A
Liga Italia 25 Januari 2026, 04:09
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 25 Januari 2026
Voli 25 Januari 2026, 04:00
-
Man of the Match Bournemouth vs Liverpool: Dominik Szoboszlai
Liga Inggris 25 Januari 2026, 03:39
-
Barcelona vs Oviedo: Ambisi Juara vs Perjuangan Bertahan
Liga Spanyol 25 Januari 2026, 03:00
-
Crystal Palace vs Chelsea: Kontradiksi Dua Tim
Liga Inggris 25 Januari 2026, 02:00
-
Arsenal Resmi Pinjamkan Ethan Nwaneri ke Marseille
Liga Inggris 25 Januari 2026, 00:34
-
Rating Pemain Man City vs Wolves: Marmoush dan Semenyo Jadi Penentu Kemenangan
Liga Inggris 25 Januari 2026, 00:31
-
Man of the Match Man City vs Wolves: Marc Guehi
Liga Inggris 25 Januari 2026, 00:21
-
Hasil Man City vs Wolves: Akhir Laju Negatif The Citizens
Liga Inggris 25 Januari 2026, 00:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




















KOMENTAR