Bola.net - Pelatih baru Barcelona, Ronald Koeman, sepertinya berharap banyak pada Philippe Coutinho musim ini. Menurut Koeman, pemain 28 tahun Brasil itu sempurna untuk bermain sebagai 'nomor 10'.
Musim lalu, Coutinho dipinjamkan ke Bayern Munchen. Di sana, Coutinho meraih treble Bundesliga, DFB Pokal, dan Liga Champions.
Coutinho bahkan turut membantu Bayern menghancurkan Barcelona 8-2 di perempat final Liga Champions. Masuk sebagai pemain pengganti, Coutinho menyumbang dua gol dan satu assist.
Harapan Koeman pada Coutinho
🎩✨ @Phil_Coutinho 1⃣4⃣ pic.twitter.com/Te3fL1kDZG
— FC Barcelona (@FCBarcelona) September 25, 2020
Koeman menilai bahwa Coutinho bisa dipasang sebagai 'nomor 10' di belakang striker, juga di sayap kiri. Koeman pun berharap Coutinho bisa sukses bersama Barcelona musim ini.
"Coutinho sempurna untuk main sebagai 'nomor 10' atau di sayap kiri," kata Koeman, seperti dikutip Marca.
"Dia pemain yang suak membantu tim saat bertahan. Dua punya tembakan yang bagus, juga pandai memanfaatkan ruang kosong..."
"Saya menyukainya. Mari berharap dia bisa sukses di Barcelona musim ini," pungkas Koeman.
Sumber: Marca
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Barcelona Buang Luis Suarez, Koeman: Bukan Cuma Saya yang Memutuskan
- Ambisi Luis Suarez di Atletico Madrid: Gol, Assist, Trofi
- Luis Suarez Dibuang Barcelona, Diego Forlan: Bukan yang Pertama
- Punya Luis Suarez, Diego Costa, Joao Felix, Apa Target Atletico Madrid Musim Ini?
- Harapan Simeone pada si Nomor 9 Luis Suarez: Gol, Gol, Banyak Gol
- Laga Perdana Atletico Madrid, Laga Perdana Luis Suarez
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pemain Kunci yang Siap Bantu Barcelona Kalahkan Villarreal
Liga Spanyol 27 September 2020, 18:05
-
Suarez Pergi, Koeman Nantikan Lautaro Martinez atau Memphis Depay di Barcelona
Liga Spanyol 27 September 2020, 15:00
-
Sabda Romano: Sergino Dest Sudah Resmi Gabung Barcelona
Liga Spanyol 27 September 2020, 12:40
-
Jadwal Barcelona vs Villarreal Hari Ini, 27 September 2020
Liga Spanyol 27 September 2020, 10:15
-
Data dan Fakta La Liga: Barcelona vs Villarreal
Liga Spanyol 27 September 2020, 07:29
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR