
Bola.net - Cristiano Ronaldo mengaku tidak terlalu memikirkan penghargaan Ballon d'Or kali ini. Bintang Real Madrid dan timnas Portugal itu nampaknya lebih santai menyikapinya ketimbang tahun lalu.
Ronaldo merupakan peraih Ballon d'Or tahun 2013, mengalahkan Lionel Messi dan Franck Ribery. Namun untuk kali ini, Ronaldo hanya menargetkan sampai di tiga besar.
Tujuan saya hanya sampai di tiga besar. Saya sekarang tidak terlalu memikirkan Ballon d'Or, saya tak akan sulit tidur karena penghargaan itu. kapten dan pelatih timnas yang akan memutuskan. Saya tidak mau munafik, saya tentu ingin menang. Tapi bukan saya yang menentukan," jelas Ronaldo kepada Marca.
Ronaldo sudah dua kali meraih Ballon d'Or dan selalu menjadi langganan finalis selama bertahun-tahun. Namun pemenang tahun ini agak sulit ditebak dari tahun-tahun sebelumnya.
Pasalnya, Ronaldo yang mewakili Real Madrid sebagai juara Liga Champions akan menghadapi bintang-bintang Jerman yang menjadi pemenang Piala Dunia lalu. [initial]
(mrc/hsw)
Ronaldo merupakan peraih Ballon d'Or tahun 2013, mengalahkan Lionel Messi dan Franck Ribery. Namun untuk kali ini, Ronaldo hanya menargetkan sampai di tiga besar.
Tujuan saya hanya sampai di tiga besar. Saya sekarang tidak terlalu memikirkan Ballon d'Or, saya tak akan sulit tidur karena penghargaan itu. kapten dan pelatih timnas yang akan memutuskan. Saya tidak mau munafik, saya tentu ingin menang. Tapi bukan saya yang menentukan," jelas Ronaldo kepada Marca.
Ronaldo sudah dua kali meraih Ballon d'Or dan selalu menjadi langganan finalis selama bertahun-tahun. Namun pemenang tahun ini agak sulit ditebak dari tahun-tahun sebelumnya.
Pasalnya, Ronaldo yang mewakili Real Madrid sebagai juara Liga Champions akan menghadapi bintang-bintang Jerman yang menjadi pemenang Piala Dunia lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Varane Nyaris Gabung Man United
Liga Spanyol 13 Oktober 2014, 20:39 -
Toni Kroos: Gabung Real Madrid Adalah Keputusan Tepat
Liga Spanyol 13 Oktober 2014, 18:30 -
'Pentingnya Arsenal Bagi Inggris Seperti Barca Bagi Spanyol'
Piala Eropa 13 Oktober 2014, 18:16 -
Kroos Sebut Masyarakat Spanyol Tak Sedisiplin Jerman
Liga Spanyol 13 Oktober 2014, 15:56 -
Free Kick Pemain Amatir Ini Lebih Bagus dari Milik Ronaldo?
Open Play 13 Oktober 2014, 15:43
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR