Ramos dikabarkan telah menolak proposal perpanjangan kontrak yang diajukan oleh pihak Madrid. Ramos merasa nilai gaji yang diajukan pihak klub masih terlalu rendah dibanding yang diharapkannya.
"Saya yakin masalah perpanjangan kontrak ini tidak akan memengaruhi kinerja Ramos. Dia selalu memiliki motivasi besar. Perannya bagi tim semakin besar setiap harinya dan saya yakin dia tidak merasa terganggu. Semua orang sudah tahu bahwa Ramos adalah pemain tak tergantikan di Madrid," sebut Ancelotti kepada AS.
Ancelotti juga menambahkan bahwa perpanjangan kontrak pemain bukan merupakan urusannya. Lagipula, Ancelotti juga percaya Ramos pada akhirnya akan tetap bertahan di Madrid.
"Perpanjangan kontrak pemain bukanlah urusan saya dan saya tak mau membicarakannya. Ramos akan tetap di Madrid. Ada beberapa pemain yang jika sudah mengenakan jersey sebuah tim, akan selamanya di tim itu." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: CR7 Diusir, El Real Diselamatkan Penalti
Liga Spanyol 24 Januari 2015, 23:57
-
Agen: Pepe Terus Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 24 Januari 2015, 23:20
-
Liga Spanyol 24 Januari 2015, 23:00

-
Fans Madrid Lakukan Modifikasi Keren Lamborghini 'La Decima'
Bolatainment 24 Januari 2015, 22:45
-
Silva Datang, Madrid Lepas Medran?
Liga Spanyol 24 Januari 2015, 21:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persijap Jepara vs Semen Padang 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 19:30
-
Kebangkitan Bintang Polandia: Mengapa Zielinski Jadi Pilihan Terbaik untuk Derby Milan
Liga Italia 19 November 2025, 19:23
-
BRI Super League: Persiapan Maksimal Persebaya untuk Derby Jatim Kontra Arema
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:31
-
BRI Super League: Derby Jatim, 3 Pilar Arema FC Absen Lawan Persebaya Surabaya di GBT
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:23
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR