- Pekan keenam La Liga musim 2018/19 akan digelar pada tengah pekan ini. Salah satu laga berat akan dijalani oleh Real Madrid ketika mereka harus melawat ke markas Sevilla.
Laga antara Sevilla melawan Real Madrid akan digelar pada Kamis (27/9) dini hari WIB di Estadio Ramon Sanchez Pizjuan. Pada perjumpaan di tempat yang sama musim lalu, Madrid kalah dengan skor 3-2 dari Sevilla.
Selain itu, dalam dua laga terakhir, Sevilla sukses mencetak sebelas gol yakni saat berjumpa Standard Liege dan Levante. Tentu saja catatan impresif Ever Banega dan kawan-kawan akan jadi catatan Julen Lopetegui.
Pesaing Real Madrid di klasemen La Liga, juga akan menjalani laga tandang di tengah pekan ini. Pasukan Ernesto Valverde akan menjadi tamu untuk Leganes yang kini berada di dasar klasemen sementara dan belum pernah menang.
Berikut jadwal lengkap pekan keenam La Liga 2018/19:
Rabu 26/09/18
- Espanyol vs Eibar
- Real Sociedad vs Rayo Vallecano
- Atletico Madrid vs Huesca
Kamis 27/09/18
- Athletic Bilbao vs Villarreal
- Leganes vs Barcelona
- Valencia vs Celta de Vigo
- Sevilla vs Real Madrid
Jumat 28/09/18
- Deportivo Alaves vs Getafe
- Real Valladolid vs Levante
- Girona vs Real Betis
Klasemen Sementara
Persaingan di klasemen La Liga musim 2018/19 sangat ketat. Hingga pekan kelima, Real Madrid dan Barcelona harus berbagai tempat di puncak klasemen. Kedua tim saat ini memiliki jumlah poin yang sama yakni 13. Namun, Barca punya selisih gol lebih baik.
Sementara, Deportivo Alaves, Celta Vigo dan Atletico Madrid menyusul di posisi lima besar. Terdapat tiga tim yang belum pernah mendapatkan kemenangan yakni Valencia, Real Valladolid dan Leganes.
Berikut klasemen selengkapnya:
¡El @realmadrid le recorta dos puntos al @FCBarcelona_es y ambos empatan en lo más alto de la clasificación de #LaLigaSantander con 13 puntos! pic.twitter.com/9o6KVadGg6
— LaLiga (@LaLiga) September 23, 2018
Simak Video Menarik Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Baru Tiba di Madrid, Vinicius Sudah Disuruh Pergi Oleh Salgado
Bola Indonesia 25 September 2018, 22:12
-
Uang Penjualan Ronaldo Akan Diinvestasikan untuk Boyong Fekir
Liga Spanyol 25 September 2018, 17:02
-
Data dan Fakta La Liga: Sevilla vs Real Madrid
Liga Spanyol 25 September 2018, 16:32
-
Prediksi Sevilla vs Real Madrid 27 September 2018
Liga Spanyol 25 September 2018, 16:31
-
Januari, Real Madrid Coba Tawar Mauro Icardi
Liga Spanyol 25 September 2018, 15:22
LATEST UPDATE
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
-
Bakal Cabut dari MU, Jadon Sancho Bakal Lanjutkan Karir Jauh dari Inggris
Liga Inggris 19 November 2025, 16:21
-
Duh, MU Tidak Bisa Angkut Joao Gomes di Januari 2026?
Liga Inggris 19 November 2025, 16:11
-
CEO Cloudflare Ungkap Penyebab X dan ChatGPT Lumpuh: Bukan Serangan Siber
News 19 November 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR