Pemain berusia 21 tahun tersebut saat ini dinilai sebagai salah satu pemain muda terbaik dalam dunia sepakbola. Namanya pun sudah cukup lama dikait-kaitkan dengan Los Blancos.
Beberapa klub Premier League juga disebut tertarik untuk meminang pemain Cruzeiro tersebut. Namun, Silva sendiri kabarnya lebih memilih untuk gabung bersama Cristiano Ronaldo cs di Santiago Bernabeu.
Menurut kabar yang dilansir AS, Madrid akhirnya merealisasikan rumor tersebut menjadi kenyataan. Mereka akan berusaha untuk mendatangkannya pada bulan Januari mendatang.
Los Blancos sendiri awalnya ingin mendatangkan Silva pada musim panas tahun depan. Namun, menyusul cederanya James Rodriguez, mereka memajukan rencana tersebut ke bulan Januari 2015. Kedatangan gelandang muda itu juga disebut sebagai langkah antisipasi bila Sami Khedira hengkang pada bursa transfer musim dingin besok. (as/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikejar Barca dan Madrid, Reus Belajar Bahasa Spanyol
Liga Eropa Lain 9 Desember 2014, 22:07
-
Diminati Madrid, Kondogbia Malah Tak Tertarik
Liga Spanyol 9 Desember 2014, 16:15
-
LFP Protes Soal Anti-Messi, Presiden Madrid Murka
Liga Spanyol 9 Desember 2014, 15:33
-
Bale Ajarkan Teknik Tendangan Knuckle Ball ala Ronaldo
Open Play 9 Desember 2014, 14:54
-
Messi Patahkan Rekor Gol Ronaldo 'Sang Fenomena'
Liga Spanyol 9 Desember 2014, 14:42
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR