Bola.net - - Penyerang sayap Real Madrid, Lucas Vazquez turut melontarkan pendapatnya terkait rumor Luka Modric dan Inter Milan. Dia percaya kapten timnas Kroasia itu bahagia di Madrid dan akan memutuskan bertahan.
Sebagaimana diketahui, rumor ketertarikan Inter terhadap Madrid memang baru mencuat dalam sepekan terakhir. Inter Milan mendambakan jasa Modric yang dipercaya bisa jadi tambahan kekuatan hebat bagi skuat Luciano Spaletti itu.
Meski demikian, Vazquez tetap tenang dan percaya Modric akan bertahan di Madrid. Dia setuju dengan pernyataan Florentino Perez beberapa waktu lalu yang bersikeras bahwa Modric tidak untuk dijual.
Baca lanjutan komentar Vazquez di bawah ini:
Tidak Dijual

"Saya tak berpikir Modric akan pergi. Dia akan memutuskannya, tetapi dia bahagia di Real MAdrid. Presiden sudah mengatakan dia tidak untuk dijual, jadi kami harus tetap tenang," ungkap Vazquez di laman resmi realmadrid.
Vazquez baru saja membantu Madrid mengalahkan Juventus di laga pramusim bertajuk International Champions Cup (ICC), Minggu (5/8) WIB. Dia pun merasakan dukungan hebat dari fan Real Madrid meski bermain di Amerika Serikat.
"Hari ini kami bermain di stadion yang hebat dan kami menyadari dukungan para fan selama 90 menit."
Jadi Kapten

Pada pertandingan tersebut, Vazquez juga dipercaya menyandang ban kapten di babak kedua. Meski hanya singkat, dia tetap merasa bangga menerima tugas tersebut.
"Saya pikir tim ini melakukan dengan baik. Kami melakukan pekerjaan dengan baik di pekan-pekan latihan ini, kami memberikan kemampuan terbaik dan hal itu terlihat di laga-laga ini. Kami adalah Real Madrid dan seluruh pemain melakukan pekerjaannya dengan baik dan menunjukkan kepentingannya, dan saya pikir itu positif untuk semuanya."
"Mengenakan ban kapten adalah sesuatu yang besar, meski cuma sebentar di babak kedua. Itu adalah sumber rasa bangga dan saya sangat bahagia," pungkas dia. [initial]
Tonton Vidio Menarik Ini

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Toni Kroos Jadi Pemain Terbaik Jerman Musim 2017/18
Liga Eropa Lain 5 Agustus 2018, 21:57
-
Vazquez Berharap Lebih Baik di Era Lopetegui
Liga Spanyol 5 Agustus 2018, 20:44
-
Allegri: Madrid Tetaplah Tim Kuat Meski Tanpa Ronaldo
Bola Dunia Lainnya 5 Agustus 2018, 13:40
-
Soal Rumor Modric, Pelatih Inter: Saya Akan Terus Bermimpi Bersama Fan
Liga Italia 5 Agustus 2018, 13:20
-
Madrid Menang, Valverde Senang
Bola Dunia Lainnya 5 Agustus 2018, 12:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR