
Bola.net - Lionel Messi menggelar konferensi pers terakhirnya di Barcelona pada hari Minggu (08/08/2021).
Messi dipastikan tak akan memperkuat Barcelona lagi. Sebab usaha Blaugrana untuk membuat La Pulga meneken kontrak baru terbentur aturan La Liga.
Messi pun akhirnya menggelar sesi konferensi pers di Camp Nou. Momen tersebut ia gunakan untuk berpamitan pada manajemen, pelatih, dan fans Barcelona.
Messi sendiri mengungkapkan sejumlah fakta di sesi konpers tersebut. Ia mengaku sejatinya enggan pergi dari Barcelona dan menyatakan kepergiannya adalah akibat dari aturan La Liga.
Messi juga mengaku ia sebenarnya siap potong gaji demi bertahan di Barcelona. Ia pun sempat pula menanggapi isu kepindahannya ke PSG.
Momen konpers Lionel Messi ini pun mendapat banyak tanggapan dari netizen, dan tak hanya dari fans Barcelona saja. Apa kata mereka?
Simak di bawah ini Bolaneters.
Respect Madridista untuk Messi
Terimakasih LEONEL MESSI
— RAMA (@RadytMalik) August 8, 2021
Meskipun saya Madridista tapi tetap RESPECT dengan Messi. Kehadirannya di atas lapangan membuat penonton serasa disihir oleh aksinya. Rivalitas ELCLASICO sangat terasa berbeda dengan keberadaannya.
Dest Mikir Apaah Sih
Wtf was he thinking pic.twitter.com/e5XrjXqOTo
— Gambino (@Gambino_LFC) August 8, 2021
Decul Harus Kuat!
cep cep cep decul harus kuat yu 😂
— Reckless (@rek4aditama) August 8, 2021
Pertahanan Jebol Juga
Ditahan tahan, banjir juga 😭
— Raynovaldi Dimpudus (@aldodimpudus) August 8, 2021
Pesan dari Suporter Liverpool
End of era Lionel Messi💔
— Arwin_LFC (@arwinnusman) August 8, 2021
Dengan segala rasa hormat atas nama sepakbola kami ikut bersedih atas berakhirnya kebersamaan Messi dengan Barcelona.
Kami juga pernah di momen ini ketika kebersamaan Steven Gerrard dan Liverpool harus selesai. Tetap kuat Leo #YNWA 💪😀
Terima Jasa Lap Air Mata Khusus Messi
Olololo sini sini adek lapin air mata bg sini🥺
— Anita (@anitavirgo_05) August 8, 2021
Patah Hati Bat
Patah hati bat ngeliat ini 😭
— Rizky Kurniawan (@rzkurnwn) August 8, 2021
Messi Diterima di Persib Euy
Welcome @persib
— MantriCool (@RafiRam69951138) August 8, 2021
Dest Bangkeeee!
Salah satu hari paling bersejarah bagi Barcelona dan sergino dest milih pake baju basket bangkeee pic.twitter.com/5igPYmEArp
— Rafano Arrahmansyah (@Rafano98) August 8, 2021
Bukan Fans Messi Tapi Ikutan Sedih
I'm not a Messi fans, but I'm sad too 😢 #respectMessi
— A W (@alvinwijaia) August 8, 2021
Dest Nggak Respect Sama Goat
Wtf is he wearing. No respect for the goat. pic.twitter.com/kNpJW5d1Bf
— Rogier Tromp (@999Rogier) August 8, 2021
Mestinya Messi Ikhlas Ngga Digaji Setahun
Kalau dia cinta, setahun ini ikhlas lah enggak dibayar gaji. Kenanglah awal dirawat, dibesarkan dan kemudian menjadi terbesar.
— SONNYSEBAYANG (@sebayangx) August 8, 2021
Atiku Remuk, Atimu Piye?
Atiku remuk sak remuk-remuke 😭😭 https://t.co/ZjOu1jwnih
— Ndandut (@nandaakbar25) August 8, 2021
Messi Pernah Berkata
Messi pernah berkata : "Tanpa diriku Barca adalah Barca. Tanpa Barca aku bukanlah diriku yang sekarang."
— Briant Kalalo (@brykalalo) August 8, 2021
Pemain sepakbola terbaik sepanjang masa sangat rendah hati. Terima kasih Messi 🙏
Alien Juga Bisa Nangis
Dan ternyata Alien juga bisa nangis :' https://t.co/yB3hX6JYSk
— bantalguling (@antonooo_) August 8, 2021
Golden Era (Sudah Berakhir)
Golden era pic.twitter.com/mrZOJcCJoh
— Jaden_utd🇺🇸 (@utd_jaden) August 8, 2021
Akhir dari Era Terbaik di Sepak Bola
The End of the Greatest ERA in Football history 💔 Gracias Messi 💙❤️ pic.twitter.com/lbjbkZH18j
— ZJ (@ZJSyria) August 8, 2021
(Twitter)
Jangan Lewatkan:
- Usai Menangis di Sesi Konpers Barcelona, Messi Langsung Tes Medis di PSG
- Foto Bareng Penggawa PSG, Lionel Messi Akui Dirinya Digoda untuk Pindah ke Paris
- Ternyata, Kekalahan Barcelona dari Liverpool dan Chelsea Masih Hantui Messi
- Disebut Todong Barcelona Untuk Naikkan Gajinya, Messi: Itu Bohong Ya!
- Galeri Foto: Air Mata Lionel Messi dan Salam Perpisahan untuk Barcelona
- Lionel Messi Jawab Gosip Kepergiannya dari Barcelona ke PSG
- Video: Tepuk Tangan dari Presiden, Staf, Pemain Barcelona dan Para Jurnalis untuk Lionel Messi
- Sedihnya Messi, Terpaksa Harus Berpamitan Tanpa Kehadiran Fans Barcelona
- Aguero Angkat Bicara Soal Spekulasi Kepindahannya dari Barcelona, Apa Katanya?
- Diiringi Tetesan Air Mata, Messi Akui tak Ingin Tinggalkan Barcelona
- Video: Fans Barcelona Berkerumun Tunggu Kehadiran Messi di Camp Nou
- Messi ke Liverpool? Fans: Jadi Pelapis Firmino atau Ox kan Lumayan, Daripada Nganggur
- Lionel Messi Cabut, Netizen Fokus ke Nasib Sergio Aguero: Antara Ngenes dan Mau Ngakak
- Lionel Messi Resmi Tinggalkan Barcelona, Cristiano Ronaldo Ikut Trending: El Clasico, Nasibmu Kini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekornya Diincar Lionel Messi, Ini Respon Berkelas Dani Alves
Liga Spanyol 9 Agustus 2021, 23:58
-
Manchester United Mau Coba Bajak Lionel Messi?
Liga Inggris 9 Agustus 2021, 23:40
-
Messi dan Para Pemain dengan Banderol Termahal di Dunia
Liga Champions 9 Agustus 2021, 21:31
-
Gawat, Sergio Aguero Absen Bela Barcelona Hingga Akhir Oktober 2021
Liga Spanyol 9 Agustus 2021, 21:20
-
PSG-Mart Dibuka, Siap Obral 10 Pemain Gara-gara Messi
Liga Eropa Lain 9 Agustus 2021, 21:07
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


















KOMENTAR