Pemain asal Uruguay tengah bersiap untuk membela lagi timnas negaranya, usai sempat absen dua tahun akibat sanksi FIFA. Dan manajer Uruguay, Tabarez, memuji pentingnya arti sang anak buah bagi tim yang ia pimpin.
"Luis datang usai berhasil memenangkan banyak hal. Dan berada di klub seperti Barcelona, yang punya budaya tertentu, ia sudah berhasil menjadi bagian dari mereka," tutur Tabarez pada Four Four Two.
"Saya tahu ada banyak orang mengatakan 'Bagaimana bisa ia pergi ke Barcelona? Ia adalah tipe pemain Real Madrid. Ia tidak bisa bermain seperti itu'. Mungkin komentar mereka memang benar, namun Luis sudah menunjukkan bahwa ia bisa mengatasi tantangan."
"Saya kira statistik sudah menunjukkan apa yang bisa ia lakukan. Ia sudah bisa mengatasi semua tantangan yang ada." [initial]
Baca Juga:
- Deschamps: Benzema? Tak Ada yang Sempurna
- Pengganti Zidane, Madrid Lirik Michel
- Kontrak Baru, Gaji Bale Bakal Dekati Ronaldo
- Iniesta: Menangkan Treble di Barca Adalah yang Terbaik
- Suarez: Saya Tak Merasa Tertekan
- 'Messi Hebat di Barcelona, Tapi Kesulitan di Argentina'
- 'Barcelona Kini Ada di Level yang Luar Biasa'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Madrid dan Barca, Ini Jadwal Lengkap ICC 2016
Liga Eropa Lain 22 Maret 2016, 23:06
-
Pique: Saya Suka Panasnya El Clasico
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 22:15
-
Obrolan Marcelo dan Neymar Jarang Bahas Sepakbola
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 21:56
-
Pique: Rivalitas Yang Buat Madrid dan Barca Hebat
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 21:39
-
Kroos Jadi Rebutan PSG, Man City dan Man United
Liga Champions 22 Maret 2016, 21:26
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR