Kiper Jerman tersebut mengatakan bahwa Barcelona tidak hanya akan mengandalkan Lionel Messi untuk membuat perbedaan di pertandingan nanti. Ia mengatakan bahwa Tim Catalan punya banyak pemain bintang lain dengan kemampuan mumpuni.
"Pertandingan nanti bakal berat. Mereka bakal memaksa kami bermain hingga batas akhir. Kami harus fokus dari awal jika ingin menghentikan mereka, tidak membuat kesalahan dan memanfaatkan dukungan fans. Namun saya cukup optimis," jelas Ter Stegen pada Mundo Deportivo.
"Mereka punya banyak potensi, namun kami punya pemain yang bisa membuat perbedaan seperti Messi. Namun selain itu, masih ada pemain lain yang bisa melakukan hal serupa selain Leo; Neymar, Rakitic mungkin. Kami tengah berada di situasi yang bagus," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alba Puji Ketangguhan Lini Belakang Juventus
Liga Champions 28 Mei 2015, 23:56
-
Alba Tampik Status Favorit Barcelona
Liga Champions 28 Mei 2015, 23:25
-
Inikah Nama Calon Anak Kedua Lionel Messi?
Bolatainment 28 Mei 2015, 23:20
-
Alba: Barca Tak Gagal Walau Tak Bisa Raih Treble
Liga Champions 28 Mei 2015, 22:47
-
MU dan Barca Pernah Coba Datangkan Philipp Lahm
Liga Champions 28 Mei 2015, 22:14
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR