Bola.net - - Luis Suarez disebut bercita-cita untuk bermain di MLS, menurut pendapat yang belum lama ini dibuat oleh direktur Seattle Sounders, Garth Lagerway.
Bintang itu kabarnya pernah berbicara dengan Lagerwey via telepon di musim panas, ketika klub anggota Liga Amerika Serikat itu coba menyelesaikan transfer untuk Nicolas Lodeiro.
Suarez, yang kala itu bertindak sebagai penerjemah untuk Lodeiro ketika Sounders menghubungi sang pemain di sela-sela keikutsertaan Uruguay di Copa America, mengatakan ia akan dengan senang hati bermain di Seattle pada 2023 mendatang ketika ia memutuskan untuk pergi dari Eropa.
"Dia mengatakan mungkin akan datang dalam tujuh tahun mendatang," tutur Lagerwey menurut Extra Time Radio.
"Itulah yang ia katakan, jadi itu mungkin ketika kontraknya berakhir nanti."
"Saya katakan padanya bahwa kami akan dengan senang hati menerimanya kapanpun dia siap, namun itu saya kira hanya sekedar anekdot kecil yang ia lontarkan."
Suarez sendiri kabarnya akan segera mengikat kontrak baru di Barcelona dalam waktu dekat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Berhenti Kejar Lichtsteiner
Liga Spanyol 8 Desember 2016, 23:38
-
Barca Undang Chapecoense Jalani Laga Persahabatan 2017
Liga Spanyol 8 Desember 2016, 22:20
-
Baresi Kesulitan Tentukan Siapa Yang Terbaik di Antara Ronaldo, Messi dan Griezmann
Piala Dunia 8 Desember 2016, 19:31
-
Rodgers: Dembele Tidak Akan Hengkang Januari Ini
Liga Champions 8 Desember 2016, 15:26
-
Luis Enrique Calon Pengganti Wenger?
Liga Inggris 8 Desember 2016, 11:36
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR