Menurut Kempes, timnya benar-benar tak punya kekuatan untuk menghadang El Real jika mereka serius mengincar Gaya. Meski Valencia saat ini tengah bangkit dengan kekuatan uang dari owner baru Peter Lim, namun secara finansial dan nama besar Real masih jauh lebih unggul.
"Valencia harus menaikkan klausul buyout Gaya. Namun meski melakukannya, saya pikir Gaya masih akan pergi juga," ungkap Kempes seperti dilansir Marca.
"Valencia adalah klub besar, namun Real Madrid tetaplah Real Madrid. Ketika mereka sudah mengincar seorang pemain, tak ada yang bisa kabur. Begitu Florentino (Perez) memberi lampu hijau untuk mendatangkan gaya, kami tak akan punya daya untuk menahan kepergiannya, bahkan dengan klausul buyout senilai 200 juta Euro sekalipun."[initial]
Baca Juga
- 'Hadapi Madrid di Bernabeu Bukan Sekedar Gugurkan Kewajiban'
- Usai Dibobol Tiago, Casillas Jadi 'Idola' Fans Atletico
- Ilustrasi Pemasangan Pin Metal di Kaki James Rodriguez
- Blunder! Beri Selamat Ronaldo, TV Kanada Malah Pasang Foto Aguero
- Video: Debut Ciamik Odegaard Hadapi Tim Tiongkok
- Aldridge: Bale Bukan Hanya Sekedar Pelayan Ronaldo
- Luluh Lantakkan Real Madrid, Inilah Resep Simeone
- Cetak Gol Cantik ke Gawang Real Madrid, Saul Merasa Seperti Hantu
- Benzema: Kalah Telak, Yang Penting Real Masih di Puncak
- Ronaldo Akui Atletico Kini Jadi Momok Mengerikan Bagi Real
- Butragueno: Jangan Katakan Simeone Lebih Baik Dari Ancelotti
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Masuk Nominasi Olahragawan Pria Terbaik 2015
Liga Champions 13 Februari 2015, 18:12 -
Emerson: Jangan ke Madrid Pogba, Di Sana Tak Semuanya Indah
Liga Italia 13 Februari 2015, 15:41 -
Bikin Ulah, Ronaldo Akhirnya Minta Maaf
Liga Spanyol 13 Februari 2015, 15:34 -
Angel: Level Permainan Danilo Layak untuk Madrid
Liga Spanyol 13 Februari 2015, 14:43 -
De Sciglio Dikaitkan Dengan Duo Clasico
Liga Italia 13 Februari 2015, 14:17
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Daniel Holgado
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:54 -
Manchester United Diminta Mainkan Mbeumo di Depan Demi Kembalikan Performa Bruno
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:42 -
Di-Backing Sir Jim Ratcliffe, Ruben Amorim Belum akan Dipecat MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:39 -
Manchester United Boleh Kok Angkut Adam Wharton, Tapi....
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:22 -
Prediksi Real Madrid vs Villarreal 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 13:14 -
Haram Hukumnya Sunderland Remehkan MU: Mereka Tim yang Berbahaya!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:02 -
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR