Pemain bertahan asal Prancis itu memainkan sedikit peran di klub, kala mereka menjadi juara Liga Champions musim lalu. Meski ia ikut bermain di final, total Varane hanya bermain sebanyak 14 kali di La Liga pada 13/14.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Daily Mail, Varane bakal meminta kejelasan dari Real Madrid mengenai masa depannya di musim panas ini. Terlebih, ia tampil cukup baik bersama Prancis di Piala Dunia 2014 di Brasil.
Pemain muda yang satu ini sudah sempat dihubungkan dengan kubu Premier League, Chelsea, di beberapa pekan belakangan. Apalagi Jose Mourinho merupakan orang yang bertanggung jawab atas kehadirannya di Santiago Bernabeu, kala ia masih menjabat sebagai manajer Los Merengues. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zubi Sudah Coba Bujuk Fabregas Untuk Bertahan
Liga Spanyol 16 Juli 2014, 23:43
-
Sudah di Istanbul, Demba Ba Segera Capai Kesepakatan
Liga Inggris 16 Juli 2014, 23:14
-
John Terry Puji Kemampuan Diego Costa
Liga Inggris 16 Juli 2014, 22:45
-
Atletico Rekrut Kiper Muda Slovenia
Liga Spanyol 16 Juli 2014, 21:57
-
Chelsea dan Atletico Madrid Umumkan Transfer Filipe Luis
Liga Inggris 16 Juli 2014, 19:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR