Akhir pekan ini, Barca memiliki peluang untuk kembali merebut tahta jika mampu mengalahkan Almeria di Camp Nou (02/03). Pasalnya, dua rival utama mereka, Real dan Atletico akan saling bentrok dalam laga El Derbi Madrileno di Vicente Calderon.
Gelandang Blaugrana, Xavi menegaskan bahwa timnya harus memanfaatkan momentum Derby Madrid untuk bisa meraih keuntungan dan kembali menjadi yang terdepan.
"Dengan duo Madrid saling berhadapan, kami tak boleh membuang peluang akhir pekan ini. Kami bisa mengejar ketertinggalan, sementara salah satu dari Real atau Atletico akan kehilangan poin. Kami harus bisa mengambil kesempatan," ungkap pemain 34 tahun ini.
"Kami bertiga adalah tim favorit. Barca adalah pemegang juara bertahan dan berada dalam posisi strategis untuk meraih treble, karena itulah kami akan terus berjuang dan tampil kompetitif."[initial]
Baca Juga
- Simeone: Real dan Barca Ditakuti Gara-Gara Media
- Martino Akui Barca Kalah Permainan Dari Sociedad
- Busquets: Sekarang Dicaci Besok Dipuji, Sudah Biasa
- Busquets Tak Mau Barca Disebut Tim Favorit
- 'Messi Tak Mungkin Selamanya Bermain Bagus'
- Kocak, Neymar dan Anaknya Lakukan Juggling Dengan Jeruk
- Neymar: Barca Memenangkan Segalanya, Tapi Tetap Rendah Hati
- Busquets: Jumpa Bayern Lagi Akan Sangat Menyenangkan
- Agen: Seharusnya Neymar Gabung Klub Selain Barca
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Ungkap Tiga Sumber Tekanan di Madrid
Liga Spanyol 27 Februari 2014, 22:31
-
Ancelotti Terkejut Atletico Bisa Bersaing di La Liga
Liga Spanyol 27 Februari 2014, 21:53
-
Marcelo: Ini Madrid Yang Terbaik
Liga Champions 27 Februari 2014, 19:43
-
Bartomeu Bantah Bakal Ganti Pelatih Barca
Liga Spanyol 27 Februari 2014, 19:18
-
Pepe Acungi Jempol Trio BBC dan Madrid
Liga Champions 27 Februari 2014, 16:05
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR