Bola.net - - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane menilai bahwa seharusnya timnya mendapatkan tendangan penalti saat berjumpa Espanyol, Sabtu (18/2) lalu. Jika itu terjadi, Zidane yakin bahwa Madrid bisa menang dengan skor 3-0.
Madrid memetik poin penuh saat menjamu Espanyol pada minggu ke-23 La Liga. Menjamu Espanyol di Santiago Bernabeu, Madrid unggul dengan skor 2-0. Dua gol El Real dicetak oleh Alvaro Morata dan Gareth Bale.
"Cristiano Ronaldo jelas tidak offside dan mendapatkan penalti. Saya itu akan menjadi 3-0," ulas Zidane seperti dikutip dari Marca.
Sepanjang laga, Ronaldo memang sempat dua kali mengajukan klaim penalti kepada wasit. Pertama terjadi pada menit 88. Ronaldo diganjal lawan saat berusaha menendang bola. Namun, wasit bergeming begitu saja.
Kedua, Ronaldo dijatuhkan di kotak penalti pada masa injury time. Wasit sudah menunjuk titik putih. Namun, beberapa saat berselang ia menganulirnya usai melihat hakim garis mengangkat bendera offside. Penalti pun urung diberikan.
Ronaldo akhirnya gagal mencetak gol ke gawang Espanyo. Pemain asal Portugal ini sudah dua laga beruntun tidak mencetak gol. Namun, Zidane sama sekali tidak menyimpan rasa khawatir tentang produktivitas sang bintang.
"Saya tidak merasa Ronaldo cemas, dia tampak bahagia dan bermain bagus. Ronaldo bermain untuk rekan satu timnya dan saya tidak merasa khawatir dia tidak mencetak gol karena dia selalu menjadi penentu pada musim ini," tandas Zidane.
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Otamendi Jadi Incaran Madrid dan Barca
Liga Spanyol 20 Februari 2017, 23:07
-
Bayern Siap Jegal Madrid Dalam Perburuan Dembele
Liga Eropa Lain 20 Februari 2017, 20:27
-
Liga Inggris 20 Februari 2017, 19:22

-
AC Milan Goda Benzema Untuk Pindah
Liga Italia 20 Februari 2017, 18:23
-
Madrid Siapkan 40 Juta Pounds Untuk Dembele
Liga Spanyol 20 Februari 2017, 17:45
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR