Selain Cristiano Ronaldo, gol ke gawang Gustavo Poyet juga dibuat oleh Isco, yang membuat brace, dan juga Raphael Varane, Karim Benzema, serta Marcelo.
Sejauh ini, sudah ada 15 pemain berbeda yang menyumbangkan gol untuk Madrid musim ini.
"Itu tidak hanya terjadi hari ini, namun juga di pertandingan sebelumnya. Kami beruntung memiliki pemain penting di tiap posisi dan mereka menunjukkan itu di tiap laga, bahkan di situasi bola mati. Saya punya pemain bagus dan cerdas. Mereka tahu harus memulai dengan meyakinkan dan mereka melakukannya dengan baik. Tidak mudah bermain seperti ini di laga tandang," tutur Zidane menurut Goal International.
"Isco bermain amat bagus dan saya bahagia dengan golnya dan etos kerjanya, karena ia bekerja amat keras."
"Ketika Lucas Vazquez masuk, kami bermain dengan tiga orang di tengah. Itu bukan posisi idealnya, namun semua pemain sanggup bermain di posisi berbeda dan Lucas bisa melakukannya dengan mudah." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Belum Ingin Tinggalkan Real Madrid
Liga Spanyol 17 Oktober 2016, 22:45
-
Dudek: Mourinho Minta Ramos & Alonso Sengaja Cari Kartu Kuning
Liga Champions 17 Oktober 2016, 22:04
-
James Kembali, Ini Skuat Madrid Untuk Lawan Legia Warsawa
Liga Spanyol 17 Oktober 2016, 21:09
-
Madrid Siap Telikung Barca Buru Gelson Martins
Liga Spanyol 17 Oktober 2016, 18:49
-
Prediksi Real Madrid vs Legia Warsawa 19 Oktober 2016
Liga Champions 17 Oktober 2016, 17:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR