Bola.net - - Pelatih Real Madrid Zinedine Zidane menegaskan bahwa dirinya sedang tidak butuh kiper baru untuk saat ini. Zidane bahkan merasa sudah cukup puas dengan skuatnya saat ini.
Madrid sedang santer dikaitkan dengan kiper Athletic Bilbao Kepa Arrizabalaga. Pemain berusia 23 tahun itu dikabarkan sudah lulus tes medis bersama Madrid.
Kedatangan Kepa tentu saja bakal mengancam posisi Keylor Navas sebagai kiper utama Los Blancos. Namun, Zidane menutup peluang pemain baru datang ke klub di musim dingin.
Kepa Arrizabalaga
"Saya tidak melihat ada masalah dengan merekrut pemain di musim dingin. Seperti biasa, saya senang dengan skuad saya, saya tidak perlu kiper saat ini," kata Zidane di situs resmi klub.
"Kami harus melihat apakah ada perubahan pada bulan Juni. Mungkin mungkin ada saatnya seseorang akan masuk, tapi saat ini saya tidak bisa melihat hal itu terjadi. Saya tidak berbicara tentang pemain yang tidak bermain untuk klub ini dan saya menghormati pemain saya sendiri."
"Sampai 31 Januari pemain bisa bergabung dengan klub, begitulah cara kerjanya. Untuk saat ini, saya tidak menginginkan siapapun, karena saya senang dengan skuat saya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard dan Courtois Diklaim Masuk Daftar Belanja Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2018, 22:35
-
Saingi MU, Klub Tiongkok Siap Boyong Bale dari Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2018, 20:45
-
Kane Diincar Madrid, Spurs Pasang Harga 300 Juta Pound
Liga Inggris 7 Januari 2018, 19:50
-
Zidane Belum Mau Pikirkan Laga Kontra PSG
Liga Champions 7 Januari 2018, 01:30
-
Zidane: Celta Vigo Lawan Yang Kuat
Liga Spanyol 7 Januari 2018, 01:00
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR