Menurut berita yang dilansir oleh Soccer Way dalam sebuah konferensi pers Zubizarreta hanya memberikan jawaban sebisanya ketika diberi pertanyaan tentang kabar kedekatan Barcelona dengan El Pistolero. Dia hanya mengatakan bahwa hanya transfer yang sudah resmi saja yang akan diumumkan.
"Kami bekerja keras untuk membangun skuad terbaik sebelum jendela transfer ditutup. Kabar bagusnya, para perwakilan kami sedang berusaha di bursa transfer. Yang terpenting, kami hanya akan mengumumkan pembelian yang sudah resmi saja," ujarnya.
Walau sang Direktur Olah Raga menolak untuk menyebutkan kabar terbaru soal transfer Suarez, namun dikabarkan antara Liverpool dan Barca sudah terjadi sebuah kesepakatan harga. Suarez disebut akan segera dilepas ke Spanyol setelah Barcelona membayar biaya transfer dengan jumlah sekitar 62 juta Poundsterling. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Miranda Bantah Akan Hengkang Dari Atletico
Liga Spanyol 8 Juli 2014, 23:17
-
Titi Camara: Liverpool Bisa Bertahan Tanpa Suarez
Liga Inggris 8 Juli 2014, 20:47
-
'Transfer Suarez ke Barcelona Akan Tuntas Akhir Pekan Ini'
Liga Spanyol 8 Juli 2014, 17:20
-
Pilih Gabung Arsenal, Alexis Sanchez Terbang ke London?
Liga Inggris 8 Juli 2014, 17:07
-
Bela Martino, Bartra Beberkan Penyebab Periode Buruk Barca
Liga Spanyol 8 Juli 2014, 15:13
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR