Indra terlihat enggan menjawab begitu ditanya perihal produktivitas gol dan peluang Korsel yang lebih besar untuk lolos sebagai juara grup. Sang juara bertahan kini hanya membutuhkan hasil imbang saja atas Indonesia untuk melenggang ke Myanmar.
"Jangan diredam optimisme kami dengan produktivitas gol. Kami saat ini sudah siap lawan Korea," tegasnya.
Meski pertemuan dengan Korsel dalam turnamen antarpelajar di Iran 2011 lalu kurang memuaskan, Indra tetap optimis. Saat itu, Evan Dimas dkk kalah 1-2. "Kami memang masih kalah saat itu. Tapi Insya Allah kami bisa mengalahkan mereka besok," tutur Indra yakin.
Selain itu, grafik permainan Timnas U-19 yang meningkat juga membuat Indra makin optimis. "Tim ini memang belum sempurna. Saat ini, grafik
permainan kami yang menjadi bahan evaluasi. Insya Allah terus meningkat dan akan mencapai peak performance saat lawan Korea," tutupnya. (fjr/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dinan Absen, Yabes Tetap Cadangan
Tim Nasional 11 Oktober 2013, 22:36
-
Indra Sjafri Siapkan Dua Formasi Lawan Korsel
Tim Nasional 11 Oktober 2013, 20:16
-
Indonesia Waspadai Crossing Korsel
Tim Nasional 11 Oktober 2013, 19:39
-
Penentuan, Timnas U-19 Buru Gol Babak Pertama
Tim Nasional 11 Oktober 2013, 19:00
-
Hati-hati Dengan Yabes, Korea!
Tim Nasional 11 Oktober 2013, 13:56
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR