Bola.net - Shin Tae-yong memilih realistis tentang target Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Pada putaran ketiga, sang pelatih ingin Indonesia finis di posisi ketiga atau empat.
Dengan finis di posisi tersebut, Timnas Indonesia masih menjaga asa tampil di Piala Dunia 2026, tepatnya dengan bersaing di babak keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
"Saya 100 persen setuju. Kami berada di grup terkuat dibandingkan grup lain. Namun, saya tegaskan kami tidak akan menyerah. Sejujurnya kami tidak menargetkan posisi pertama atau kedua di babak ini."
"Target kami berada di posisi ketiga atau keempat," kata Shin Tae-yong.
Timnas Indonesia tergabung di grup neraka pada babak ketiga ini. Mereka tergabung di Grup C bersama Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain dan China. Indonesia jadi negara dengan ranking FIFA terendah di Grup C.
(Bola.com/Bayu Kurniawan Santoso)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming RCTI: Arab Saudi vs Timnas Indonesia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Tim Nasional 5 September 2024, 22:40
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR