
Hasil imbang tersebut dinilainya sebagai hasil yang patut disyukuri. "Kita tidak usah kritik pelatih Timnas. Tidak fair," ucap Miro saat ditemui Bola.net usai latihan di Lapangan Menanggal, Senin (26/11).
Menurutnya, carut marutnya sepak bola Indonesia saat ini memang menjadi penghambat Nil untuk memilih pemain. Para pemain Timnas yang mayoritas pemain Indonesian Premier League (IPL) dianggapnya kalah kelas dari pemain-pemain Indonesia Super League (ISL). "Ini realita. Pelatih Timnas tak bisa dapat pemain bagus. Pemain bagus di ISL semua," tegasnya.
Dari komposisi pemain yang diturunkan di laga lawan Laos kemarin, Hanya tiga saja yang dipandang pelatih asal Republik Ceko itu punya kualitas. "Okto (Oktovianus Maniani), Irfan (Bachdim) dan Andik Vermansyah. Kalau sisanya pemain ISL, mungkin kita bisa ke final lagi," tandas pelatih yang mulai berkarir di Indonesia sejak 2003 bersama PSM Makassar itu. (fjr/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
"Ini Mungkin Piala AFF Terakhir Saya"
Tim Nasional 26 November 2012, 20:00
-
Syamsidar Ajukan Syarat Untuk Perkuat Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 November 2012, 19:30
-
Cedera Paha Kanan Handi Ramdhan Kambuh
Tim Nasional 26 November 2012, 18:25
-
Endra Prasetya Bisa Turun Lawan Malaysia
Tim Nasional 26 November 2012, 17:57
-
Timnas Krisis Kiper, Made Siap Dipanggil
Tim Nasional 26 November 2012, 15:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR