Pelatih Laos, Kokichi Kimura mengaku belum mengetahui dengan pasti kekuatan Timnas Indonesia. Selama ini pihaknya hanya memantau kekuatan Indonesia dari siaran televisi.
"Indonesia adalah tim yang bagus. Besok adalah pertandingan yang bagus," katanya dalam konferensi pers.
Menurut Kimura, guna menghadapi Timnas Indonesia pihaknya telah mempersiapkan diri dengan baik termasuk menyiapkan beberapa formasi untuk menghadang tekanan dari tim lawan.
"Tergantung situasi. Kemungkinan kami akan bermain dengan 4-5-1 atau bisa saja 4-1-4-1," kata mantan manajer klub J-League, Yokohama F Marinos itu.
Setelah menghadapi Laos, Timnas Garuda selanjutnya ditantang oleh Singapura, Rabu (28/11) dan di pertandingan terakhir menghadapi tuan rumah Malaysia, Sabtu (1/12). (ant/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maitimo Bangga Cetak Gol di Laga Debut Bersama Timnas
Tim Nasional 25 November 2012, 21:45
-
Syukuri Hasil, Ibu Andik Tetap Kecewa
Bolatainment 25 November 2012, 21:15
-
Bepe: Peluang Indonesia Masih Terbuka
Bola Indonesia 25 November 2012, 20:45
-
Nil Maizar Tetap Bangga Dengan Skuad Garuda
Tim Nasional 25 November 2012, 20:15
-
Ditahan Imbang Indonesia, Pelatih Laos Sebut Tidak Beruntung
Tim Nasional 25 November 2012, 19:57
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR