
Latihan ini sebagai bagian dari persiapan untuk menghadapi Liverpool FC dalam laga uji coba di SUGBK, Sabtu (20/7) malam.
Sayangnya, terdapat dua pemain yang tidak hadir, masing-masing yakni Imanuel Wanggai (Persipura Jayapura) dan I Made Wirawan (Persib Bandung).
"Sejauh ini, Wanggai masih masih sakit. Karena itu, kami menantikan kabar dari dokter agar Wanggai bisa segera kembali berlatih. Sedangkan, I Made tengah beristirahat di hotel. Sebab, dia baru sampai dari Bali," tuturnya Jacksen.
Sebelumnya, Jacksen menegaskan sudah memberikan Made Wirawan izin untuk ke Bali, usai menyaksikan sang istri, Rucika Kalra, melahirkan putra pertama di RS bersalin Limijati, Selasa (16/7). Putra pertamanya tersebut, lahir secara caesar lantaran memiliki berat sekitar 3,8 kg. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sudah Pulih, Andik Tetap Absen Lawan Liverpool
Tim Nasional 18 Juli 2013, 21:38
-
'Fasta Seharusnya Layak Dipanggil Timnas U-23'
Bola Indonesia 18 Juli 2013, 20:48
-
Rodgers Antisipasi Pola 4-4-2 Milik Indonesia
Tim Nasional 18 Juli 2013, 18:32
-
Brendan Rodgers Tak Permasalahkan Kondisi Rumput GBK
Tim Nasional 18 Juli 2013, 18:00
-
Liverpool Tak Mau Remehkan Kekuatan Indonesia
Tim Nasional 18 Juli 2013, 17:25
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persiapan Maksimal Persebaya untuk Derby Jatim Kontra Arema
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:31
-
BRI Super League: Derby Jatim, 3 Pilar Arema FC Absen Lawan Persebaya Surabaya di GBT
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:23
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
-
Bakal Cabut dari MU, Jadon Sancho Bakal Lanjutkan Karir Jauh dari Inggris
Liga Inggris 19 November 2025, 16:21
-
Duh, MU Tidak Bisa Angkut Joao Gomes di Januari 2026?
Liga Inggris 19 November 2025, 16:11
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR