
Bola.net - Para penonton partai Timnas Indonesia versus Curacao rela hujan-hujanan untuk menonton pertandingan di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor.
Timnas Indonesia akan menjamu Curacao dalam uji coba kedua FIFA Matchday pada Selasa (27/9/2022) pukul 20.00 WIB. Pertandingan ini live di Indosiar dan Vidio.
Suasana stadion Pakansari yang terguyur hujan deras sebelum laga Timnas Indonesia vs Curacao (c) Bola.net/Fitri Apriani
Pendukung Timnas Indonesia mulai mengantre sejak pukul 18.00 WIB. Sekitar satu jam berselang, hujan mulai mengguyur Stadion Pakansari.
Jumlah penonton partai Timnas Indonesia versus Curacao cukup tinggi melihat dari kondisi antrean untuk masuk Stadion Pakansari yang panjang.
Buat Khawatir
Hujan yang mengguyur Stadion Pakansari membuat khawatir. Sebab, kandang dari Persikabo 1973 ini rawan tergenang sampai banjir.
"Upaya kami dari tim teknis lapangan sudah membuat satu perbaikan untuk membuka pori-pori lapangan dengan mesin," ujar Plt Bupati Bogor, Iwan Setiawan.
"Insyaallah untuk partai nanti, hujan pun tidak akan tergenang karena sudah diuji dengan alat yang memang untuk membuat pori-pori serapan lebih banyak."
"Kami juga menyiapkan pompa air, tapi tidak ada pawanh hujan," imbuh iwan Setiawan.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
- Rencana PSSI Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong di Timnas Indonesia Disambut Positif Media-media Korea
- Kata Shin Tae-yong, Ramadhan Sananta Masih Grogi Bermain Bagi Timnas Indonesia
- Kinerja Oke, Pelatih Asal Malaysia Ini Dorong Suporter Indonesia Terus Dukung Shin Tae-yong
- Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Curacao di Vidio, Selasa 27 September 2022
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iwan Bule Bangga Timnas Indonesia 2 Kali Kalahkan Curacao: Terbang Setinggi Mungkin, Garuda!
Tim Nasional 27 September 2022, 23:43 -
Mantap! Timnas Indonesia vs Curacao, Stadion Pakansari Penuh Sesak Oleh Suporter Garuda
Tim Nasional 27 September 2022, 23:39 -
Highlights Timnas Indonesia vs Curacao: 2-1
Open Play 27 September 2022, 23:04
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Daniel Holgado
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:54 -
Manchester United Diminta Mainkan Mbeumo di Depan Demi Kembalikan Performa Bruno
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:42 -
Di-Backing Sir Jim Ratcliffe, Ruben Amorim Belum akan Dipecat MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:39 -
Manchester United Boleh Kok Angkut Adam Wharton, Tapi....
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:22 -
Prediksi Real Madrid vs Villarreal 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 13:14 -
Haram Hukumnya Sunderland Remehkan MU: Mereka Tim yang Berbahaya!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:02 -
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR